Aku dan Kamu di Gereja Jawa
  • Reads 4
  • Votes 0
  • Parts 1
  • Reads 4
  • Votes 0
  • Parts 1
Ongoing, First published Apr 10, 2022
Aku dan Kamu di Gereja Jawa bercerita tentang pertemuan Yusak dengan Miryam. Pada awalnya Yusak ingin berkuliah di salah satu perguruan tinggi negeri. Setelah seleksi, Yusak diterima di Salatigan, sebuah kota yang berbeda dengan Worogeni tempatnya tinggal. Banyak orang berkata bahwa penggunaan bahasa Jawa di tempat itu sering digunakan, Yusak tidak yakin dengan kemampuan bahasa yang terasa masih baru untuknya. Namun, Yusak terus mencoba belajar. Pertemuannya dengan gadis dari Gereja Jawa yang bernama Miryam mengubah hidupnya. Pertemuan yang diawali ketika Yusak sedang mencari gereja terdekat untuk kebaktian selama di kampus. Pertama kali masuk ke Gereja Jawa, Yusak begitu kagum melihat suasana yang berbeda. Bahasa yang digunakan untuk memuji dan memuliakan Tuhan sangat berbeda dari gerejanya. Namun seiring berjalannya waktu, Yusak mulai memahami Gereja Jawa dan sesuatu muncul dalam hatinya. Dia jatuh hati kepada Miryam, kedekatan di antara mereka terus terjalin. Berbagai konflik terkadang membuat mereka saling memiliki prasangka buruk, tetapi mereka tetap bertahan hingga akhirnya mereka berpisah.
All Rights Reserved
Sign up to add Aku dan Kamu di Gereja Jawa to your library and receive updates
or
#119gereja
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Trapped With My Brother Friend cover
Hello, KKN! cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
Dark Love cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
Istri kecil Tuan muda Adtmajaya  cover
Give Me Your Sandwich! [END] cover
NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)  cover
Obsession cover
Love from Sleeping Beauty  cover

Trapped With My Brother Friend

33 parts Complete

⚠️WARNING. THIS BOOK CONSIDERED FOR 19+. PLEASE BE WISE! _____ Blurb : Gabriella Aphrodite Ciero, Orang-orang terdekatnya sering memanggilnya Gabbie. Selain suka memasak dan kucing, gadis itu juga suka memperhatikan sahabat Kakaknya, Ares Lucian Mateo. Gabbie tidak pernah tidak terpesona melihat ketampanan dan kharisma pria itu. Sayangnya, Ares tidak begitu memperhatikannya dan hanya menganggap Gabbie sebagai adik dari sahabatnya. Namun, satu malam merubah segalanya...