Love Or Whatnot (FIN)
  • Reads 176,334
  • Votes 17,263
  • Parts 31
  • Reads 176,334
  • Votes 17,263
  • Parts 31
Complete, First published Apr 15, 2022
Mature
[PART LENGKAP] 
May contain some mature convos & scenes. 

Siapa sih yang tidak ingin pernikahan dengan pujaan hatinya? Rasa berdebar bersalut bahagia ketika pertama kali bertemu di altar untuk mengucap janji sehidup semati. Atau bagaimana jantung berdegup riang setiap teringat bagaimana tatapan bahagia yang diberikan oleh pasangan yang akan berada di saat susah dan senang bersamanya.

Hanya orang jahat yang akan merebut kebahagiaan itu dari pasangan yang berbahagia dan menjadikannya semu. Oh, aku adalah orang jahat itu dan ini adalah ceritaku menyusun rencana jahat menguasai du-euh, maksudku menjadikannya suamiku hingga itu benar-benar terjadi. Namun, ini bukan happily ever after seperti dongeng yang aku dengar sejak kecil.

Ada pengkhianatan dan ada kebohongan yang menghancurkan segalanya. 

Well, you know, even the villain has story to tell.
All Rights Reserved
Sign up to add Love Or Whatnot (FIN) to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Bridal Show-erggh!! (Under Revision) cover
Game Point! [ Completed] cover
JEFFREY D'ALBERTO(18+ - 21+) (END)  cover
Blooming Once Again (END) cover
Zero-sum Love (REPUB) cover
TIED cover
TOSKA cover
Ever Happened | Dianti Ranjana [Completed] cover
chiki balls favorit cover
IFMVIY cover

Bridal Show-erggh!! (Under Revision)

5 parts Complete Mature

Pernikahan yang diatur oleh orang tua demi bersatunya dua keluarga terpadang? Ah, Klasik! Nggak mungkin masih ada! Tapi nggak bagi Elea Kirana Dharmawan yang terpaksa hidup satu atap dengan Bryan Ashle Widjaya pengusaha muda berbakat bertangan dingin pemegang kendali bisnis digital tanah air. Elea, wanita 28 tahun yang penuh dengan fantasi romantis menjalani hidup yang berat berkat Bryan yang bahkan lupa dengan nama lengkap Elea, istrinya sendiri! Bagai bunga mawar yang sedang mekar, tapi tersiram tetesan air keras. Begitulah Elea yang perlahan membenci Bryan.Lalu Karina, sosok wanita yang pernah menolak lamaran Bryan kembali muncul bersamaan dengan kepingan cerita masa kecil antara Elea dan Bryan yang membuat Bryan tiba-tiba berubah. Apakah hubungan pernikahan tanpa cinta itu bisa bertahan? Apakah anjuran #StayHome pemerintah mampu meluluhkan hati keduanya? Atau, justru kebalikannya? (Penulisan dalam perbaikan)