Story cover for Mrs. Lincoln ( On Going ) by Anisaghata
Mrs. Lincoln ( On Going )
  • WpView
    Reads 94
  • WpVote
    Votes 12
  • WpPart
    Parts 4
  • WpView
    Reads 94
  • WpVote
    Votes 12
  • WpPart
    Parts 4
Ongoing, First published Apr 26, 2022
Erzebet Aylin, adalah seorang perempuan yatim piatu. Ia dibesarkan di panti asuhan milik keluarga Dawson. Semenjak ia kuliah di Royal University of London, dirinya tak lagi tinggal di panti asuhan itu, ia memilih tinggal di apartemen di dekat kampusnya. 

Aylin diundang ke acara ulang tahun temannya yang bernama Clare. Pesta di club malam, yang menjadi pertemuan Aylin dengan CEO tampan berumur 34 tahun bernama Andrew K. Lincoln. Malam yang sama, yang menjadi awal dari kisah kama. Namun keluarga Lincoln menolak mentah-mentah kehadiran Aylin, dan menjodohkan Andrew dengan putri kesayangan dari keluarga Dawson.

"Tetaplah bersamaku, Aylin" ucap Andrew mengelus rambut Aylin.
"Aku akan selalu bersamamu seperti bulan bersama bintangnya."

Bagaimana kisah perjalanan asmara Aylin bersama Andrew?

Mrs. Lincoln
All Rights Reserved
Sign up to add Mrs. Lincoln ( On Going ) to your library and receive updates
or
#72crazyrich
Content Guidelines
You may also like
Stuck With Mr. Devil (END) by PoetryAlexandria
75 parts Complete Mature
[Cerita pilihan reading list @wattpadromanceID kategori Dangerous Love periode Agustus 2022] (Dark Romance) Zora Kaureen tak menyangka akan bertemu kembali dengan Nevano Abraham yang menjadi CEO di perusahaan tempatnya bekerja. Kehadiran Nevano benar-benar membuat hidup Zora bagai mimpi buruk. Penyesalan Zora yang dulu rela ditiduri Nevano 9 tahun silam karena terdesak uang demi keluarganya, membuat Zora tak bisa berkutik saat Nevano yang brengsek memanfaatkan kelemahannya untuk mengintimidasinya. Entah karena dendam ataupun obsesi, Nevano seolah tak ingin melepaskan Zora dari genggamannya. Bagi Nevano, melihat gadis keras kepala itu menderita dan tampak tak berdaya di hadapannya merupakan hal terindah yang Nevano rasakan. Namun, Nevano tak sadar alasan terbesar penyiksaannya terhadap Zora sebenarnya bukanlah karena dendam atau obsesi gilanya semata, melainkan karena sebuah perasaan cinta. Sayangnya, ketika Nevano menyadari hal itu. Semuanya sudah terlambat! -------------------------------------------------------- ⚠️ Warning 🔞 Story with mature content, harsh words, suicide, skinship, high level of romance and adult, problematic character, mental illness, family issues (21+) ®Amazing Cover By: Ridya Moon 💨 📌 Republish: 20 April 2023 🥇#1 Tzuyu (16-17 Oktober 2021) 🥇#1 mellow (10-15 Oktober 2021) 🥇#1 Jaetzu (12 September 2021) 🥇#1 Jerk (10 Januari 2022) 🥈#2 Kantor (10 Januari 2022) 🥇#1 Jaehyun (25 Februari 2022) 🏅#2 Boss (25-29 Maret 2022) 🥈#2 Hurt (01-02 April 2022) 🥉#3 Masalalu (21-23 April 2022) 🎖#5 Angst (21-23 April 2022) 🥇#1 Drama (30 April 2022) 🥉#3 Adult (23 Mei 2022) 🥈#2 Percintaan (25 Juli 2022) 🥇#1 Jaehyun (30 Nov-01 Des 2022) 🥉#3 Romansa (10-12 Maret 2023) ©copyright Poetry Alexandria
You may also like
Slide 1 of 10
BRUTAL SCANDAL cover
THE BILLIONAIRE'S POSSESSION ( On Going ) cover
My Husband Mr Devan (SUDAH DITERBITKAN) cover
Sang Tunangan Matheo (End)  cover
My Big Boss cover
Om Sweet Om cover
See You After Midnight [END] cover
FROM ASHYLLA cover
RIFIORIRE cover
Stuck With Mr. Devil (END) cover

BRUTAL SCANDAL

30 parts Complete Mature

Dua CEO ambisius yang terbiasa menang tanpa ampun terjebak dalam tekanan pekerjaan yang menggerogoti batas kewarasan. Sebuah malam di bar eksklusif menjadi pelarian, hingga alkohol menyeret mereka ke kamar yang sama tanpa kesadaran utuh. Pagi berikutnya menghadirkan kenyataan brutal: satu ranjang, satu skandal, satu ancaman besar yang siap mengguncang dunia bisnis. Saling tuduh berubah menjadi saling benci, sementara media menunggu kejatuhan mereka. Demi menyelamatkan reputasi, keduanya dipaksa bekerja sama──berpura-pura bersatu di tengah badai. Namun kepura-puraan itu perlahan menyalakan api lain, lebih berbahaya, lebih tak terduga, dan jauh lebih sulit dipadamkan. Written by ©maharanicassandra Since: 16/04/2025