Story cover for ELHAURA [Sudah Terbit] by cap_jjae
ELHAURA [Sudah Terbit]
  • WpView
    Reads 82,957
  • WpVote
    Votes 3,837
  • WpPart
    Parts 26
  • WpView
    Reads 82,957
  • WpVote
    Votes 3,837
  • WpPart
    Parts 26
Complete, First published May 01, 2022
"Pulang!"

"Sebelum lo menyesal, Ra."

***


Haura harus mau menjalankan hukuman dari papanya karena sudah melanggar peraturan untuk tidak balapan dan clubbing.


Pondok Pesantren. Yang katanya adalah penjara suci, tempat dimana Haura harus menjalani hidupnya tanpa fasilitas mewah. Tanpa ponsel, dan tanpa Kenzie-pacarnya.


Namun, ada alasan lain kenapa Haura dipondokkan di Pondok Pesantren Al-Falah. Bertemu dengan Elhaqqi-Gus tampan idaman santri putri yang ternyata adalah suaminya.


Akankah Haura mau menerima status barunya sebagai istri dan meninggalkan Kenzie, yang notabenenya adalah pacar Haura?





Start : 1 Mei 2022
End : 7 Juni 2022
All Rights Reserved
Sign up to add ELHAURA [Sudah Terbit] to your library and receive updates
or
#34ustadzah
Content Guidelines
You may also like
ALFAHDANI [TAMAT]  by _chopiaa
48 parts Complete
SQUEL 'CINTA DALAM ISTIKHARAH' ************************************** Muhammad Zidan Alfahdani, biasa dipanggil Fahdani. Fahdani adalah seorang gus muda dan seorang anak tunggal dari gus Ahmad Hasan Al-ghifari dan ning Mahreen Shafaana Almahyra. Fahdani masih duduk di bangku kelas 3 SMA dan menjadi bintang di sekolahnya. Fahdani juga mengaji kitab di pondok saat sore hari bersama para santri di pondoknya. Akan tetapi, dibalik itu Fahdani sebenarnya memiliki sebuah geng motor. Geng motor tersebut tidak seperti geng pada umumnya, geng itu memiliki rutinan setiap malam jumat dan hari jumat. Lion King adalah geng motor yg dipegang teguh oleh Fahdani. Setiap malam jumat, seluruh anggota memerikan makanan gratis pada orang orang dan pergi ke majelis shalawat. Setiap hari jumat juga memberikan makanan gratis pada orang orang dan mengaji bersama di rumah Fahdani, juga sholat jumat di pondok Fahdani. Hasan sendiri tak melarang putra satu satunya itu mempunyai geng motor seperti itu. Asalkan geng itu tidak membuat orang celaka atau hal hal yg tidak diinginkan. Sampai akhirnya Fahdani dijodohkan dengan seorang gadis bercadar dan bergelar santri. Fahdani sendiri menerima perjodohan itu karena melihat kesopanan gadis itu. Siapa wanita tersebut?? Apakah Fahdani benar benar menerima gadis itu?? Yuk baca cerita ini sampai akhir!! TIDAK ADA UNSUR PLAGIAT ATAU MENJIPLAK KARYA ORANG LAIN!! PLAGIAT?? DOSA TANGGUNG SENDIRI start : 06 April 2022 Finish :
You may also like
Slide 1 of 10
Humaira Merindu  cover
SYAZAM || On Going cover
Ning Syila || END cover
ALFAHDANI [TAMAT]  cover
I Love Gus Cuek! [End] cover
Afnan Al-Farizi cover
Mengejar Cintanya Ning Lala ( End ) cover
Badboy My Husband : End✅  cover
Imam untuk Haura cover
Bittersweet in Pesantren cover

Humaira Merindu

39 parts Complete

"Lo tahu nggak, Ra? Lo dan gus Harits itu adalah refleksi nyata dari surat Yasin ayat empat puluh. Jalan kalian bersebrangan, bukan beriringan." Kehidupan pesantren yang Humaira idam-idamkan layaknya cerita sebuah novel dimana hanya ketenangan dan kedamaian nyatanya justru dihiasi oleh sisi gelap yang selama ini disembunyikan dari khalayak ramai. Cita-citanya untuk menjadi seorang hafidzah harus diuji dengan berbagai kerikil kecil nan lancip. Kehadiran sang gus yang dengan mudahnya mengikat hati Humaira menjadi cobaan tersendiri. Dia bertarung mati-matian untuk mengenyahkan segala rasa yang ada. Namun, dongeng yang disajikan seorang penulis dalam sebuah novel yang dibacanya sepenuhnya bohong. Bermimpi memiliki hidup bersama sang gus tak lebih dari sebuah angan yang semakin lama semakin menyakitkan. Gelapnya kehidupan pesantren hingga drama percintaan yang menuntut Humaira memilih antara sang gus dan seorang berandal pasar membuat kehidupan gadis itu bak sebuah film yang cukup sulit mendapatkan akhir bahagia. "Aku Humaira, yang memutuskan tidak bahagia dengan mencintainya." Mulai : 5 Juni 2022 Selesai : 28 Desember 2022