QuietUs
  • Reads 880
  • Votes 179
  • Parts 32
  • Reads 880
  • Votes 179
  • Parts 32
Complete, First published May 09, 2022
Satu kebangkitan sihir memanggil sebuah buku bernama Arkiv yang menuliskan rahasia masa depan, dan ada tiga yang harus menjaganya diam;

Arthkrai, sang pangeran yang terlalu mudah mengurai air mata. Dia yang memanggil malapetaka itu, bisakah tegar hidup dalam kubangan perasaan bersalahnya?

Riori, prajurit bayangannya yang gila. Dia yang terlalu sudi mengorbankan diri sendiri, bisakah juga tetap hidup seusai berkali-kali pengorbanan?

Rheas, sang penasihat yang juga penyihir hina. Dia yang tak peduli, kecuali hidup tanpa dua lain yang mati. Jadi, bisakah dirinya menyelamatkan kedua sahabatnya dari kematian tragis yang dituliskan dalam Arkiv?



| Juara 3 ODOC The WWG 2022 |


Rank #2 on writteninaction
All Rights Reserved
Sign up to add QuietUs to your library and receive updates
or
#6bungkam
Content Guidelines
You may also like
Elven Golds [2] : Destruction For The Throne by ChersasArt
27 parts Ongoing
[ FANTASY & MINOR ROMANCE ] Season Two Of Elven Golds Series *** Setelah Perang antara Klan SunElven dan Kaum Penyihir Hitam, pandangan Athela Winter Blackdemons berubah akan lima Klan Kerajaan di sekitarnya. Athela merasa sendiri, karena hanya dia sang Blackdemons satu-satunya. Tidak ada dari mereka yang serius ingin mengangkatnya ke tahta Pixie Chorth. Athela berfikir ia harus mencari pasukan yang bersedia mati hanya demi panji keluarganya. Maka Athela memutuskan untuk pergi sejauh mungkin dari Pixie Chorth untuk mencari Klan primitif yang dulu sangat setia pada Klannya, Klan Earthchorth. Kabar tentang Earthchort yang sudah punah tidak menyurutkannya, hanya Klan Earthchorth yang membantu mereka ketika Kaum Vampir menyerang. Bahkan Earthchorth juga ikut hancur bersama Blackdemons. Tapi perjalanan Athela akan memakan waktu yang lama. Arys Tyroon Lyders semakin lama menduduki tahta Pixie Chorth, membuat para Pengawas semakin murka, membawa kehancuran bagi Pixie Chorth tanpa adanya pewaris sah yang di pilih takdir di sana. Perginya Blackdemons terakhir bersamaan dengan datangnya kapal-kapal Imortall lain yang terundang oleh kabar tentang Tahta terbengkalai Pixie Chorth. Mereka membawa kehancuran untuk Pixie Chorth, itu adalah hukuman dari takdir karena tidak adanya pewaris sah di tahtanya. Bisakah Athela Winter Blackdemons memperbaikinya? But, They Dont Know, All They Done For The Throne Will Bring A Destruction.. *** Di mulai 7 Mei 2019 ⚠Warning! To Make You Understand My Story, Before This You Must Read "Elven Golds : The Pixie Chorth Throne"
You may also like
Slide 1 of 9
The Other Side of Fallway cover
Blood of Fairy [COMPLETE] cover
Honey in His Venom (On Going) cover
THE OUTSIDERS [END] cover
Scallian : The City of Cloud [END✓] cover
Elven Golds [2] : Destruction For The Throne cover
Immortal Soul cover
Become An Antagonist  cover
Ragnarökr Cycle: Storm Chasers cover

The Other Side of Fallway

28 parts Complete

Berapa harga yang harus kau bayar untuk menyelamatkan seisi kota dari bahaya? | • | Alika Steelheart tidak peduli meski musuh bebuyutannya menghilang tanpa sebab selama enam bulan. Hingga suatu hari, gadis itu muncul lagi, menyibak tabir antara kota Fallway dengan bahaya yang selama ini telah mengintai. [Gambar kover diambil dari Pinterest]