"Aku adalah aku, cintai aku karena aku adalah aku, bukan karena aku menggantikan dia"
"Awalnya juga aku pikir hal yang sama, tapi ternyata memang aku mencintai mu karena kamu adalah kamu"
Marina yang sudah lelah menunggu Narren untuk mencintainya, akhirnya mencari pelarian. Dia tidur sama kawannya, Ben.
Narren yang menyesal telah menyia-nyiakan Marina, berusaha untuk membuat wanita itu mencintainya lagi, tidak peduli dengan rasa sakit hatinya setelah dikhianati.