Her Dangerous Lover [Akan Diterbitkan]
  • Reads 34,655
  • Votes 7,870
  • Parts 37
  • Reads 34,655
  • Votes 7,870
  • Parts 37
Complete, First published May 11, 2022
Bersama Hyeon Jun, Mi Rae merasa nyaman dan hidupnya terasa seperti petualangan.

Dengan Do Hyun, Mi Rae merasakan cinta pertama yang menyapa hatinya lembut seperti musim semi. Namun semua itu dibarengi oleh kecemasan.

Haruskah Mi Rae merajut kembali cinta lamanya demi mewujudkan keluarga sempurna untuk buah hatinya? Atau dia menentang segala logika dan bersama pria yang tidak tertebak dengan segudang rahasia berbahaya?

Yang mana yang akan menang? Logika atau hatinya?

Nggak handal nulis blurb. Ini pertama kalinya aku buat cerita realistis dengan setting modern.

Mampir aja yuk. Kalian tidak akan kecewa (^∇^)ノ♪

Kisah Song Mi Rae aktris populer dengan mantan suami dan besan konglomerat nya yang menyebalkan.

Serta pertemuannya dengan Lee Hyeon Jun, atlit populer yang ternyata anggota gangster.

Ini terinspirasi dari kisah nyata.
All Rights Reserved
Sign up to add Her Dangerous Lover [Akan Diterbitkan] to your library and receive updates
or
#194laga
Content Guidelines
You may also like
LE PROXÉNÈTE ✔ by Felli_Rei
33 parts Complete
[𝟯𝟬 𝗗𝗮𝗶𝗹𝘆 𝗖𝗹𝗼𝘃𝗲𝗿 𝗠𝗮𝗿𝗮𝘁𝗵𝗼𝗻 𝟮𝟬𝟮𝟱] [𝐋𝐞 𝐋𝐚 𝐋𝐞𝐬 𝐒𝐞𝐫𝐢𝐞𝐬 #𝟎𝟐] Genre : Fantasy - Romance Tema : Medieval, Maisons, Kingdom ⚠ [𝗖𝗢𝗠𝗣𝗟𝗘𝗧𝗘𝗗] ⚠ Follow dulu, dong! Hargai penulis dengan memberikan vote dan komentarmu. Selamat membaca♡ ˚☂︎࣪⋅ 。\ | /。˚☂︎࣪ 。\ | / 。˚☂︎࣪࣪⋅ . Dia Fioletta. Sang ratu terbuang yang hidup sebatang kara setelah diusir dari istana bak neraka. Seorang janda kaya raya bernama Madame Nessa telah berbaik hati menolong dan menampungnya. Bekerja sebagai muncikari di La Satire Cadence adalah satu-satunya cara yang bisa ia lakukan untuk membalas budi pada sang madame. Awalnya, semua berjalan lancar sesuai tatanan hidup yang telah ia buat. Bekerja dengan tenang sebagai muncikari, membesarkan putranya seorang diri, dan hidup mandiri di tengah gunjingan sana-sini. Akan tetapi, kedatangan Frost Verriz selaku suami yang telah membuangnya membuat Fioletta dilanda dilema. Kembali ke istana bak neraka, atau menutup mata akan semua hal yang ada dan memilih menetap bersama sang putra? *** (( Cerita ini diikutsertakan dalam 30 Daily Clover Marathon yang diadakan oleh Four Leaf Clover pada 13 Januari - 11 Februari 2025 )) [Start on, 13-01-2025] [Finish on, 10-02-2025] *** 𝗜𝗡𝗚𝗔𝗧‼️𝗖𝗲𝗿𝗶𝘁𝗮 𝗱𝗶𝗯𝘂𝗮𝘁 𝘂𝗻𝘁𝘂𝗸 𝗱𝗶𝗯𝗮𝗰𝗮, 𝗯𝘂𝗸𝗮𝗻 𝗱𝗶𝗽𝗹𝗮𝗴𝗶𝗮𝘁! 𝗬𝗮𝗻𝗴 𝘀𝘂𝗸𝗮 𝗽𝗹𝗮𝗴𝗶𝗮𝘁, 𝗷𝗮𝘂𝗵-𝗷𝗮𝘂𝗵 𝗱𝗮𝗿𝗶 𝗹𝗮𝗽𝗮𝗸 𝘀𝗮𝘆𝗮 𝗱𝗮𝗻 𝗯𝗲𝗿𝘁𝗼𝗯𝗮𝘁𝗹𝗮𝗵!
You may also like
Slide 1 of 10
The Sky People (TAMAT) cover
She is not CINDERELLA | RE-UPLOAD cover
The Duchess Wants a Divorce cover
I'm the male lead's wife? cover
Hello, KKN! cover
Something About You cover
The Great Escape; Sweet Pea (Completed) cover
My Uncle 18+  cover
LE PROXÉNÈTE ✔ cover
SERA cover

The Sky People (TAMAT)

33 parts Complete

Ares, mantan Dewa Perang dan juga seorang Titan yang berasal dari Planet lain, berkunjung kembali ke Bumi untuk kekasihnya. Namun ternyata mereka bukan satu-satunya Alien yang singgah di Bumi. Konflik antar Alien pun terjadi dan nasib manusia pun menjadi taruhannya. *** Rating 17+ Genre Romance & Science - fantasy Sekuel dari THE BRIDE OF OLYMPUS WARNING! Plot sedikit rumit, penuh teka-teki dan bukan untuk kamu yang lemah iman. Rahasia Alam semesta perlahan akan terkuak di sini. Ares dan para Titan kembali ke Bumi setelah 2000 tahun. Ares kembali menjalin cinta dengan Jill Adelaide dan menjalani hidup tentram di Bumi sambil menuntaskan misi mereka. Namun apakah mereka bisa menjalani misi mereka dengan tenteram di Bumi? Sementara diam-diam ada kelompok yang bersembunyi di balik bayangan yang mendeteksi kedatangan mereka dan menunggu mereka lengah? Bagaimana jadinya nasib para manusia Bumi yang terjebak dalam konflik para ras Alien yang memiliki kepentingannya masing-masing? #BOOK 2 OF ANCIENT ALIEN GODS SERIES #Greek Mythology #Sumerian Mythology Novel ini bersetting era modern dan kamu akan menemukan thriller yang menegangkan, romansa yang mendebarkan serta aksi yang seru!