Stars of Archipelago adalah akademi unggulan yang dikenal luas, begitu banyak yang mengimpikan untuk bisa masuk ke sana.
Suatu hari, Ryshak, seorang anak petani dari Tanah Bawah, menerima undangan yang tak terduga dari akademi ternama itu. Awalnya, Ryshak bingung, merasa dirinya yang biasa saja tak mungkin dipilih oleh sekolah sebesar itu. Setelah meminta izin pada sang kakek, dia pun memutuskan untuk berangkat menuju akademi yang terletak di Kota Langit, sebuah kota yang melayang di atas awan.
Dengan perasaan cemas dan gugup, Ryshak memasuki portal yang akan membawanya menuju akademi tersebut. Di sana, ia bertemu dengan Genda, seorang anak laki-laki yang rambutnya berantakan dan tubuhnya penuh bekas luka-mereka pun terhubung lewat pertemuan yang aneh. Ada juga Lea, seorang gadis pemalu namun penuh ambisi, yang menyimpan rahasia mengejutkan. Tidak ketinggalan, Raden dan Rachel, dua sosok yang dingin dan ketus.
Namun, perjalanan Ryshak tidak seindah yang dibayangkan. Banyak kebenaran yang disembunyikan akhirnya terbongkar, menghadirkan ketakutan dan kejadian-kejadian besar yang tidak pernah ia bayangkan akan terjadi pada dirinya.
Bagaimana kelanjutan kisah Ryshak dan teman-temannya? Ikuti terus perjalanan mereka, ya!
Happy reading!
17+
✔||REVISI||✔
#Neverland High School Series : Mempersembahkan
#Disponsori Oleh Teh Manis Buatan Ibu
Bagi yang baca cerita ini makasih, karena Anda sudah mau meluangkan waktu Anda untuk sekedar lirik atau baca cerita dari saya. Dan maaf juga karena belum bisa memberikan cerita yang bagus untuk Anda yang sesuai dengan selera Anda( eh, selera?hm)....Gitu aja sih.
.
.
.
.
.
Cerita ini murni imajinasi saya. Yang suka sekali ngehalu. Dan beberapa adegan di dalamnya, sungguh hanya fiksi belaka. So, jangan di percaya yah. Sebab kepercayaan Anda hanyalah pada Tuhan, bukan pada cerita karangan saya.
.
.
.
.
.
Terdapat adegan-adegan yang perlu di skip bagi yang belum berumur tua. Hihihi, jadi yang di bawah umur tolong bijak ya dalam membaca.
BACA PANDUAN DIBAWAH DEMI KENYAMANAN ANDA!
-⚠Terdapat unsur-unsur yang dapat membuat otak mati rasa⚠
-⚠Tidak untuk reader yang baperan!⚠
-⚠Teruntuk yang suka ngehayal tinggi⚠
-⚠Tidak untuk diplagiat!⚠
-⚠Sangat tidak disarankan untuk yang dibawah umur dan yang berumur⚠
-⚠Mengandung konten yang merusak perasaan⚠
-⚠TANDA CEKLIS TELAH DI REVISI⚠
PERINGATAN! SEANDAINYA KAMU SEDANG BADMOOD DAN AKAN MEMBACA CERITA INI, MOHON TINGGALKAN! KARENA KEMUNGKINAN BADMOOD MU AKAN MERTAMBAH PARAH KALO KAMU MASIH MEMAKSA MEMBACA! OK, SY SUDAH MENGINGATKAN SO KALO KESAL JANGAN SALAHKAN SAYA!
^^
.
.
.
Tidak ada deskripsi cerita!
Wassalam,
🙄
###
Sekecil apapun kesalahan yang kamu lakukan dan itu mengganggu ketenangan saya. Maka mulai detik itu, kamu tidak berhak hidup dengan tenang.
-Argina Khaislova A.
Peringkat?
#ke-1 Pembodohan (20/6/2021)
#ke-2 Absurd (20/6/2021