Everlasting Classics
  • Reads 24
  • Votes 2
  • Parts 2
  • Time 6m
  • Reads 24
  • Votes 2
  • Parts 2
  • Time 6m
Ongoing, First published May 14, 2022
Sirui terbelalak kaku saat menyadari dirinya tidak lagi berada di kamarnya. Bukan lagi cahaya lampu yang menerangi pandangannya, melainkan sinar rembulan di antara langit malam yang suram. 

Beberapa kejadian tiba-tiba berputar dalam isi kepalanya. Puluhan pasang mata memperhatikan dirinya di antara gelapnya malam, menunggu gilirannya tiba. 

Sirui tidak mengerti. Sangat tidak mengerti. Ketika seorang pemuda menunjukkan goresan luka di tangan kirinya, barulah Sirui sadar, bahwa laki-laki di hadapannya ini adalah Yuan. Tokoh utama pria dalam dongeng yang baru ia baca.

"Maaf, karenaku kau terlibat dalam cerita ini." 

[Noted : Cerita ini ditulis untuk memeriahkan kontes musim semi #SpringChronicles oleh WattpadFanficID dalam kategori novela. 

Best regards, 

Lv. 

Cover of 流星也为你落下来了 ROY WANG mv edited by canva]
All Rights Reserved
Sign up to add Everlasting Classics to your library and receive updates
or
#49wangyuan
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
THEODORE cover
නෙත් මානේම (Ongoing) cover
Little Princess cover
ကံမကောင်းတဲ့ အမျိုးသားအရံဇာတ်ကောင်ကို လက်ထပ်ဖို့ ၇၀ခုနှစ်သို့ ပြန်သွားခြင်း   cover
Forgetful Swan  cover
Cannon Fodder Cultivation Guide cover
𝐓𝐡𝐞 𝐀𝐠𝐧𝐢𝐡𝐨𝐭𝐫𝐢'𝐬  cover
My Little Girl cover
အချစ်၏နူးညံ့ခြင်း[Completed] cover
Jovari the Blue cover

THEODORE

20 parts Ongoing

"Itu salahmu karena kau pasanganku." Theodore hanya tidak ingin memiliki kelemahan. Hidupnya sudah sempurna sebagai pembunuh bayaran anonim dengan gaji besar-tidak bisa dilacak, licin, cerdik. Bagaimanapun, Theodore tidak bisa membiarkan Adrian, orang yang ditakdirkan bersamanya menjadi penghalangnya. Tapi tentu saja tidak mudah. Adrian-begitu memesona dan menarik. Meski Theodore tidak akan mengakuinya.