Akhir-akhir ini, bumi dan seisinya seringkali dikejutkan dengan berbagai fenomena alam yang mencengangkan dan merugikan mereka. Lalu sampai suatu hari, seorang pemuda terjatuh dari langit dengan bunyi ledakan yang cukup kuat dan berhasil membuat hancur tanah yang jadi tempat jatuhnya. Tragedi itu berhasil ditangkap penampakannya oleh para manusia. Setelahnya, pemuda itupun ditahan di sebuah kantor keamanan pusat kota terdekat dari lokasi kejadian. Tak cukup sampai disitu, ia membuat keributan dengan petugas keamanan dan menyebut-nyebut bahwa ia berasal dari luar planet bumi dan punya alasan khusus yang tidak dapat dipahami. Tentu saja, berita itu dengan cepat tersebar ke seluruh penjuru. Sangat aneh, ini semua dimulai sejak fenomena hilangnya bulan dari permukaan. ༶• ┈┈┈ Start: 07 Oct 2022 Fin: ? ©platfoormmAll Rights Reserved
1 part