Story cover for Random Feels by LarasZBook
Random Feels
  • WpView
    Reads 10
  • WpVote
    Votes 4
  • WpPart
    Parts 6
  • WpView
    Reads 10
  • WpVote
    Votes 4
  • WpPart
    Parts 6
Ongoing, First published Jun 03, 2022
Fiera percaya, perasaan suka itu salah satu anugerah yang dimiliki manusia. Namun, menyukai seorang manusia itu rumit. Tak sedikit orang yang memilih melepas komunikasi karena terlalu banyak muncul perasaan bosan dalam kata pengakuan 'suka'. Mulai dari jatuhnya hati, ter-gantung, terombang-ambing, bahkan terhempas hingga menderita rasa 'sakit'. Entah bagaimana nantinya, namun yang pasti Fiera tak berharap akan menghadapi ujian rasa hati itu semua.
All Rights Reserved
Sign up to add Random Feels to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
I Love You by LestariTjiong
5 parts Complete
Bagaimana cinta berbicara, seperti apa cara cinta menjadi pengisi di setiap langkah ragu para hati yang mencinta, kau tidak akan pernah bisa mengabaikan rasa yang berawal hanya kekaguman, lalu membisikkan namanya dengan indah dalam tidur dan terjagamu. Cinta akan selalu membuat hidupmu penuh debar, cerita yang tertulis dalam sebuah kanfas kehidupan, merajai di setiap generasi, di awali debar, keindahan, kerumitan, rintangan, dan jika kau bisa tetap bersama kala semua itu terlewati, kau berhasil menemukan sosok yang benar-benar layak untuk kau perjuangkan. "Kulihat akhir-akhir ini, kalian semakin dekat saja," aku bisa merasakan deru napasnya berada tepat di sisi wajahku, serta kedua lengannya melingkar erat di perutku. "Siapa?" tanyanya seraya menatapku dengan tatapan bingung. "Kau dan Rudy, menurutmu siapa lagi?" sahutku seadanya, "Oh," aku hanya mendengar ia mengucapkan kata ambigu itu, jawaban yang sangat tidak memuaskan. "Itu bukan jawaban." desisku, Cinta, kata orang masa remaja adalah masa penuh dengan liku-liku cerita cinta yang akan menyenangkan juga bisa membuat para remaja enggan membuka hati lagi untuk cinta yang lain setelah perpisahan, ya, perjalanan cinta tidak selamanya mulus bukan? Hai guys... Berhubung Shooting Star masih dalam pengerjaan, jadi saya post cerita ini. Dulu sekali, saya pernah posting di facebook jadi buat yang pernah baca ini gak akan asing, oke kalau udah baca bab 1 kalian bisa langsung cek bab berikutnya karena cerita ini hanya terdiri dari 5 bab akan selesai dengan cepat🙋🙋 suka 🙋🙋
𝓙𝓮𝓳𝓪𝓴 𝓚𝓮𝓷𝓪𝓷𝓰𝓪𝓷 𝓭𝓲 𝓤𝓳𝓾𝓷𝓰 𝓢𝓮𝓷𝓳𝓪 by ErrorPrince
34 parts Complete Mature
Di tengah ketenangan sebuah desa kecil yang dikelilingi pegunungan yang megah, Rani, seorang remaja bermimpi menjadi penulis, menemukan warna baru dalam hidupnya ketika Arif, pemuda misterius yang baru saja pindah, melangkah masuk ke dalam dunianya. Keduanya, dengan latar belakang yang berbeda namun impian yang sama, segera menjalin persahabatan yang erat, saling berbagi harapan dan cita-cita di bawah sinar bulan purnama. Seiring waktu, perasaan mereka tumbuh lebih dalam, melampaui batasan persahabatan. Rani merasakan getaran cinta yang manis namun rumit, sementara Arif pun menyimpan perasaan yang sama. Namun, bahagia itu tidak bertahan lama. Ketika Arif mendapatkan kesempatan untuk melanjutkan studi di kota besar, dunia Rani terasa hancur seketika. Dalam perjalanan emosional ini, Rani terjebak antara keinginannya untuk mengungkapkan cinta yang terpendam dan rasa takut akan kehilangan. Dengan ketekunan seorang penulis sejati, Rani mulai mencurahkan isi hatinya ke dalam sebuah cerita tentang cinta yang tidak terucapkan. Cerita itu mencerminkan harapannya, kerinduannya, dan perjuangannya untuk membuat Arif mengerti betapa dalamnya perasaannya. Saat hari perpisahan mendekat, keduanya harus menghadapi pilihan yang sulit: mengejar impian yang telah lama mereka idamkan atau mempertahankan cinta yang baru saja mereka temukan. Dalam kisah yang dipenuhi konflik batin dan emosi mendalam ini, Rani dan Arif belajar bahwa cinta sejati bukan hanya soal bersama, tetapi juga tentang pengorbanan dan dukungan satu sama lain, meskipun terpisah oleh jarak. Akankah mereka mampu menjaga cinta ini tetap hidup dalam benak mereka saat kehidupan membawa mereka ke arah yang berbeda? Temukan jawabannya dalam perjalanan menyentuh yang menggugah hati ini, di mana setiap halaman menceritakan tentang keberanian untuk mencintai dan memperjuangkan impian.
ARGANN MAHESA By Vanissa Izza  by aidaaizz
18 parts Complete
Argan Mahesa Reyvander, seorang pemuda berusia delapan belas tahun yang masih duduk di bangku SMK, adalah sosok yang sulit ditebak. Di luar, ia terkenal dengan sikapnya yang dingin, cuek, dan sedikit jutek. Namun, di balik penampilannya yang tampak acuh tak acuh, Argan sebenarnya adalah seorang yang cerdas, kreatif, dan berbakat. Kemampuannya di bidang akademik membuatnya menjadi salah satu siswa terbaik di sekolah, dan kreativitasnya membuatnya selalu memiliki ide-ide brilian yang memukau teman-temannya. Meskipun terlihat tidak peduli, Argan sebenarnya memiliki banyak teman yang mengagumi keteguhan dan dedikasinya. Namun, ia lebih memilih menjaga jarak dan menyembunyikan sisi hangatnya karena masa lalu yang menyakitkan. Di balik sikapnya yang seolah dingin, Argan menyimpan mimpi besar dan harapan yang selama ini ia pendam sendirian. Perjalanan Argan tidaklah mudah. Di tengah konflik persahabatan, drama cinta remaja, dan perjuangannya untuk mengejar cita-citanya, ia harus belajar membuka hatinya. Novel ini mengikuti perjalanan emosional Argan dalam menemukan jati dirinya, mengatasi masa lalunya, dan memahami bahwa di balik dinginnya dunia, ada kehangatan yang bisa ia temukan jika ia mau membuka diri. Saat ia mulai terbuka, Argan bertemu dengan seseorang yang mampu mengubah pandangannya tentang kehidupan. Bersama orang-orang terdekatnya, ia harus menghadapi berbagai tantangan dan pilihan sulit yang akan menguji persahabatan, impian, serta cintanya. Novel ARGAN MAHESA tidak hanya menceritakan tentang seorang pemuda yang berjuang untuk meraih mimpi, tetapi juga tentang proses menemukan makna sejati dari cinta, kepercayaan, dan keberanian untuk menjadi diri sendiri. Akankah Argan berhasil mengatasi rasa takutnya dan menemukan kebahagiaan sejati? Temukan kisah penuh inspirasi, harapan, dan pelajaran hidup dalam ARGAN MAHESA.
You may also like
Slide 1 of 9
TIGA TALI CINTA cover
Fajar & Senja cover
I Love You cover
𝓙𝓮𝓳𝓪𝓴 𝓚𝓮𝓷𝓪𝓷𝓰𝓪𝓷 𝓭𝓲 𝓤𝓳𝓾𝓷𝓰 𝓢𝓮𝓷𝓳𝓪 cover
Dear Senja cover
My Sugarman cover
DIMENSI WAKTU cover
One Night Stand cover
ARGANN MAHESA By Vanissa Izza  cover

TIGA TALI CINTA

23 parts Complete

Bermimpi bertemu sang idola pun tidak berani, terlebih berharap mendapat kesempatan untuk dapat mengenalnya, sungguh sesuatu yang sangat tidak mungkin bila dipikirkan. Tetapi ketika apa yang tidak pernah dilihat, apa yang tidak pernah timbul di hati justru ini yang terjadi dalam kehidupan Nana, seorang wanita karir yang berhasil untuk mengenal Damar sang penyanyi idola. Walau pada akhirnya tidak banyak merubah apa yang menjadi fokus dalam hidup dan pekerjaannya, Nana menjalani segalanya dengan hati besyukur serta menikmati proses yang harus dijalani. Menginjak usia yang cukup untuk menikah dan telah cukup dewasa kadang tidak menjamin seseorang dapat berlaku dewasa bila dipertemukan dengan kata 'Cinta'. Terkadang malah menutup telinga dan memilih untuk pergi daripada mendengarkan. Pertemuan dengan seseorang dari masa lalu terkadang membuat hati semakin ragu akan arti cinta sesungguhnya. Mulailah timbul kebimbangan di hati memilih diantara dua pria yang sama-sama memiliki kepribadian yang baik dan menarik. Di pelabuhan manakah cinta ini akan berlabuh dan menurunkan jangkarnya. Pelabuhan mana yang akan dituju akan menjadi awal perjalanan hidup dua orang yang berjanji setia dalam suka dan duka.