ES Pelangi
  • Reads 96
  • Votes 26
  • Parts 4
  • Reads 96
  • Votes 26
  • Parts 4
Ongoing, First published Jun 20, 2022
Bagaimana jika seorang gadis itu menemukan cinta pertamanya..?,.. lalu kembali di hancurkan oleh hubungan yang selama ini ia jaga,... 

Shisi si gadis seceria pelangi itu hancur ketika cinta pertamanya terus-terusan melukai perasaanya, ia berusaha menerima semua kenyataan, sampai akhirnya, ia kembali membuka hatinya untuk cinta di masa lalunya, yaitu seorang cowok sedingin kutub utara yang berhasil menjadi tempat bersandarnya, di saat ia hancur sejadi-jadinya. 

namun ia kembali melakukan kesalahan sepele yang berhasil membuatnya kembali kehilangan pundak untuk bersandar, berbagai cara ia lakukan untuk memperbaiki hubungan nya, namun harus bagaimana jika es itu sudah kembali masuk ke dalam kulkas untuk membeku..? 

shisi masih terus meyakinkan dirinya untuk tetap percaya bahwa dirinya bisa kembali mencairkan kutub nya, sebelum akhirnya ia sadar, ia lemah, ia tidak sekuat apa yang sedang terlihat,ia trus menangis di kala hujan, namun slalu terlihat bahagia di depan banyak orang.

lalu bagaimana kisah shisi selanjutanya..?, di saat ia kembali di datangkan banyak bahu yang ingin menjadi tempat bersandarnya..?, bahkan dari kalangan mereka juga kebanyakan manusia kutub utara yang dingin..?, atau bahkan ia akan terus memperjuangkan si Ketua gank yang kini sudah tidak lagi memperdulikannnya..? 

yok bisa yok.....
All Rights Reserved
Sign up to add ES Pelangi to your library and receive updates
or
#550puitis
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
MELANCHOLY cover
I Became An Empress [SEGERA TERBIT] cover
AV cover
Lauhul Mahfudz  cover
Kaesar cover
Starla cover
Antagonist Badas Couple!! cover
ALFA  cover
Rachel's Second Life [On Going] cover
VIENNO LAKARSYA cover

MELANCHOLY

37 parts Ongoing

Arura Qirani terlambat untuk tahu, bahwa selama ini semua usahanya untuk mendapatkan hati sang suami Reygan telah sia-sia sejak awal. Mungkin saja kalau saat itu ia tidak memaksakan dirinya untuk memiliki Reygan, Arura tidak akan kehilangan hal yang paling berharga di hidupnya. Lalu, di suatu pagi, Arura terbangun di umur 17 tahun. Jauh sebelum kejadian menyakitkan tersebut terjadi. "Mas Rey, aku baru aja keguguran." Highnest rank: #1 in teenlit (12/5/22) #2 in antagonis (7/5/22) #1 in cold (11/6/22) #1 in brokenheart (13/5/22)