Cahaya Redup [END]✓
  • Reads 15,864
  • Votes 1,472
  • Parts 31
  • Reads 15,864
  • Votes 1,472
  • Parts 31
Complete, First published Jul 06, 2022
Tentang dua saudara berbeda dua tahun yang dulunya saling menyayangi dan menjaga. Semua kebahagiaan berjalan seiringnya waktu hingga saat itu sebuah kabar duka mampu membuat sang adik terlarut dalam kesedihan. 

Mereka sama-sama kehilangan seorang yang merawatnya dari kecil. Bertahun-tahun rasa benci itu tak kunjung hilang dari sifat sang adik. Mau bagaimana pun Reyan menjelaskan, Dika sudah terlebih dahulu menutup telinga. Ia sudah tidak tahan mendengar berbagai macam alasan yang keluar dari saudaranya. 


______________

"Anak ayah cuman Reyan Reyan Reyan aja terus, yah! Setiap hari ayah selalu aja bela dia-"

"Dika!"

"Kenapa? Bener, kan? Ayah juga sering malu-maluin Dika sama pekerjaan ayah yang itu. Males banget rasanya lahir di keluarga ini, ayah selalu aja buang-buang uang buat manusia itu. Cih! "



___________


Bagaimana kah cara sang kakak mampu membuat hubungan mereka menghangat kembali? 

Berbagai cacian dan pukulan seringkali adiknya gunakan untuk melampiaskan amarah kepadanya. Apakah hubungan mereka berdua mampu hangat seperti dahulu? 

Ikuti kisahnya. 
 


•••



Brotheship
Renjun X Jisung
[Lokal ver]
All Rights Reserved
Sign up to add Cahaya Redup [END]✓ to your library and receive updates
or
#510benci
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Kisah Tak Berkesah { END } cover
The Good Bad Brother✔️ cover
Joshua Kingston Chevalier cover
-Langitnya Senja- cover
VANILA ANASTASIA [ REVISI ] cover
Broken Home || HHJ cover
S E A N D R A cover
AFTERGLOW cover
Rumah? cover
Seductive Daddy cover

Kisah Tak Berkesah { END }

44 parts Complete

Terkadang manusia hanya harus hidup seperti air. Yang walaupun harus terjun bebas dari atas tebing dan terbagi menjadi butiran-butiran yang lebih kecil, tapi tak sekalipun ada yang pernah menilai seberapa kuat atau rapuhnya ia. +×+×+× Start : 29 Agustus 2021 End : 5 Oktober 2021 Tahap Revisi Walaupun udah end, voment juga boleh kok:) °^°^°^° NB : Kisah ini saya buat karena tak semua kakak mempunyai keberanian yang sama untuk melakukan hal-hal yang sebenarnya dibutuhkan oleh seorang adik. Dan saya adalah salah satunya:-)