365'Days {On Going}
  • Reads 2,581
  • Votes 453
  • Parts 51
  • Reads 2,581
  • Votes 453
  • Parts 51
Ongoing, First published Jul 08, 2022
Setiap pasangan punya cerita. Setiap cerita mengandung rasa. Setiap rasa berharap ada cinta. Jika sudah saatnya, semoga semua cinta yang sederhana akan menggapai pada pemiliknya.

Aku sudah mengalami dua kali gagal dalam membangun hubungan, yang semula ku kira akan menjadi satu-satunya.Tapi memang takdir berkata lain, ternyata orang yang sedang sejalan dengan mu bukan berarti dia jodohnya. Ada banyak pengalaman dan pembelajaran yang berharga dari setiap hubungan sebelumnya.

Masa lalu ada bukan untuk membuat kita sedih dan terpuruk ketika harus mengingatnya kembali. Justru dia ada, membawa kita pada jodoh kita yang sesungguhnya. 

Cerita ini ditunjukkan kepada kamu, yang sedang berusaha melupakan kenangan indah dengan seseorang. Aira memang tidak jago dalam memberikan tips yang hebat, tapi dia akan memberikan pengalamannya kepada kamu bagaimana caranya ketika kita ingin melupakan luka yang pernah ada. Dan kisah ini yang menjadi sebuah insipirasi bahwa, kita tidak akan pernah rugi kehilangan orang yang tidak mencintai kita.Dengan pengharapan, semoga jodoh kita adalah dia orang yang juga berharap akan memiliki kita untuk selamanya.

-se menyenangkan itu ternyata, ketika kita sudah berhasil damai pada masa lalu.

* Jadwal update tidak menentu ya guys,dan aku saranin kalau kalian baca cerita sebelum ini (PERMATA)  ya supaya tidak bingung membaca kisahnya Aira hehe,thank you ;)).
All Rights Reserved
Sign up to add 365'Days {On Going} to your library and receive updates
or
#179karir
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Love from Sleeping Beauty  cover
Trapped With My Brother Friend cover
Partikel Badai Mars (Tamat) cover
Dark Love cover
Give Me Your Sandwich! [END] cover
Forbidden Love: KAISER cover
Istri kecil Tuan muda Adtmajaya  cover
Hyper cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
Hello, KKN! cover

Love from Sleeping Beauty

43 parts Ongoing

Seingatnya, Amora hanya tidur setelah menamatkan novel paling sampah dari yang pernah ia baca. Namun saat membuka mata, ia malah berada di rumah sakit dan merasuki tubuh gadis asing yang konon telah koma selama sepuluh tahun. Amora Eleanor Sebastian adalah karakter figuran dalam novel bergenre harem yang sedang booming dimana-mana. Namanya hanya disebut satu kali saat salah satu pemeran utama pria mengungkapkan masa lalunya. Ia hanyalah putri tidur yang sampai akhir bab tidak terbangun. Tokoh yang seharusnya tetap koma itu kini malah membuka matanya dan siap untuk satu sekolah dengan pemeran utama. Tentu Amora jadi-jadian tidak berminat untuk bergabung dalam pertunjukan tokoh fiksi tersebut. Namun, mengapa tokoh-tokoh berwatak brengsek nan bajingan ini malah terus berada di sekitarnya? "Jauh-jauh plis, gue alergi cowok sinting." - start: 19-01-25