The Number : The Castle ( END )
  • Reads 8,502
  • Votes 1,436
  • Parts 52
  • Reads 8,502
  • Votes 1,436
  • Parts 52
Complete, First published Jul 08, 2022
Han Jieun bersama keluarganya berlibur di tempat baru guna membersihkan pikirannya tentang sekolahnya. Sayangnya liburan menyenangkannya tidak sejalan semestinya. 

Jieun harus berurusan dengan tujuh manusia serigala yang menyusahkannya di sebuah kastil tua.

Apakah dia punya akhir bahagia atau sedih?

Entahlah, hanya Jieun yang tahu...
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add The Number : The Castle ( END ) to your library and receive updates
or
#24dunialain
Content Guidelines
You may also like
Long A dream [END] by Sweet_Candy0_0
48 parts Complete
Apa yang akan terjadi ketika kalian sedang tertidur lalu tiba-tiba terbangun di atas dahan pohon di tengah-tengah hutan yang sepi? menakutkan? Atau malah menyenangkan? Itulah yang di alami gadis yang baru berumur 18 tahun ini. Gadis bernama Asteri Thea, gadis yang mengalami kecelakaan kecil dan terpaksa harus di rawat inap. Gadis yang sempat sadar namun kembali tertidur karena hanya mendapati sang sahabat yang sedang mengkhawatirkan kondisinya. Hanya sahabat. Tidak ada orang tua yang sangat Asteri harapkan kehadirannya. Asteri tak tau bahwa tidurnya kali ini akan mengantarkan nya pada sebuah mimpi yang panjang, dan mempertemukan dirinya dengan berbagai makhluk yang hanya ada di mitos saja. Dan berakhir membuat Asteri jatuh cinta kepada salah satu makhluk yang telah Asteri selamatkan dari amukan warga. Lalu bagaimana kelanjutan kisah Asteri? Apakah sebuah dimensi Mimpi dan Dunia nyata bisa mempersatukan dua kekasih? Ataukah Asteri memang harus kembali ke alam sadarnya dan meninggalkan semua kenangan indah yang dia alami di alam bawah sadarnya? *** "Kita berbeda! Kita berbeda usia, kita berbeda kehidupan, kita berbeda! Dan sangat berbeda. Lalu bagaimana kita bisa bersatu jika perbedaan ini semakin kentara dan berakhir menjadi tembok pemisah antara kehidupan kita?" "Kita memang berbeda, tapi perbedaan ini tak kan menjadi abadi. Bagaimanapun kita adalah sepasang kekasih! Kita saling mencintai. Akan ada masanya kita bersama! Entah dalam Duniaku atau Duniamu" [Plagiat mohon minggat dulu!] Gimana? Tertarik buat baca? Langsung gih di jamin nagih! Start- 11 juni 2021 Finish- 15 Mei 2022
AVOID Male Leads! (BACA DI DREAME/INNOVEL) by GaluhCahya8
3 parts Complete
HANYA BISA DIBACA LENGKAP DI INNOVEL/DREAME. Dalam hidup aku berharap setidaknya, SETIDAKNYA LHO INI, menikmati indahnya romansa manis dan hidup makmur. Namun, dunia tidak seindah gambaran novel romansa. Keluargaku biasa saja, setiap cowok yang aku taksir menyukai sahabatku, dan aku menghabiskan masa muda dalam kesia-siaan. "Bila ada kehidupan selanjutnya, maka aku akan hidup sesuai dengan kehendakku!" Dan begitulah, kehidupan pertamaku berakhir. TAMAT. *** Iya sih aku berharap hidup kaya-makmur-luar-biasa, tetapi bukan sebagai tokoh antagonis novel dewasa! HELP! Alih-alih mendapat kesempatan sebagai tokoh sampingan kaya raya, aku justru menjadi antagonis bernama Adel yang mati sengsara di tangan Big Villain, yakni Morgan, karena telah melakukan perundungan kepada saudari kembarnya, Flora, semasa di bangku SMA. Hei enak saja, aku tidak rela melepas kesempatan hidup makmur begitu saja! Harus ada perubahan! Aku harus bertahan hidup. Oke, maka aku akan menyusun rencana penyelamatan masa depan, disingkat RPMD! Satu, jauhi ketua osis yang naksir Flora. Aku tidak butuh mengejar lelaki yang tidak mungkin diraih. Hiks. Cukup sekali saja cinta bertepuk sebelah tangan. Dua, minta maaf kepada Flora. Sebisa mungkin tinggalkan kesan baik agar Morgan menjauhi keluarga besar Adel. Tiga, menjalani hidup sehat sampai dewasa dan tua. BUT, kenapa Big Villain masih mengincarku? Apa yang salah dari RPMD buatanku? Lalu, kenapa semua orang yang ingin aku jauhi justru memilih merapat kepadaku? Hei, biarkan aku hidup damai dengan pekerjaanku. Tinggalkan aku. Oke?
You may also like
Slide 1 of 10
The Kingdom and Regret [TAMAT] cover
Who the Real Villain? cover
The Number : The One ( END ) cover
Honey in His Venom (On Going) cover
The Answer The World ( END ) cover
Long A dream [END] cover
THE DRAGON SWORD  cover
ELIS MAXWELL : Turnamen Letopeia cover
AVOID Male Leads! (BACA DI DREAME/INNOVEL) cover
ROSALINE - I will be The Real Antagonist cover

The Kingdom and Regret [TAMAT]

53 parts Complete

R A N K I N G 🎖 # berkali-kali peringkat 1 in ceritakerajaan 25.2.21 # berkali-kali peringkat 1 in penobatan 13.321 # berkali-kali peringkat 1 in ceritafantasi 7.7.21 # peringkat 1 in perang 19.7.21 # peringkat 1 in mahkota 12.8.21 # peringkat 1 in kuda 23.8.21 # peringkat 2 in jejak 27.5.21 # peringkat 4 in putri 25.5.21 # peringkat 4 in perjalanan 22.8.21 Dilahirkan sebagai seorang putri kerajaan memang bukanlah keinginan Glecia sejak dulu, tuntutan dalam berpakaian mewah, tata cara makan tanpa menolehkan kepala, atau larangan kecil seperti memberi makan binatang ternak, sudah diajarkan oleh kedua orang tuanya sejak ia lahir. Usia yang hampir dewasa membuat Raja Loris dan juga istrinya Ratu Manora memutuskan untuk menjodohkan anak tunggal mereka dengan salah satu pengeran tampan di negeri tetangga. "Lebih baik aku mati." Glecia lalu berlari meninggalkan ruangan tengah dengan derai air mata.