MATA TEDUH MAIRA
  • Reads 3,545
  • Votes 275
  • Parts 12
  • Reads 3,545
  • Votes 275
  • Parts 12
Ongoing, First published Jul 10, 2022
" Ulangi!!!!!,  buat dengan benar,  sebelum laporan yang baru ada dimeja saya , Jangan harap bisa Pulang!!" 

" baik pak "

" Dan kamu Maira, Sudah berapa tahun kamu kerja disini?"

"  hampir 4 tahun pak "

" dengan waktu selama itu kamu masih tidak paham cara kerja saya?"

" lagi pula sebelum ke saya semua laporan itu kan di Kasih ke kamu dulu, memang nya kamu gak bisa ngarahin mereka ?" 

Maira menunduk sembari memilin Ujung Khimarnya

^^^^^^^

" apa kamu punya syarat atau Kriteria Khusus Tentang itu?"

Lagi lagi Maira memberi Respon Kaget.

" apa Anda berniat Menjodohkan saya dengan seseorang ?"

" t..tidak, Bukan Begitu, tolong dijawab saja " Adnan ikut terkejut dengan pertanyaan itu, Mati pun ia tidak akan pernah menjodoh kan Maira dengan Laki laki lain

Maira diam, Ia tidak bermaksud Melanjutkan topik melenceng ini 

" apa Kamu akan bermasalah dengan laki laki yang berusia 28 tahun? Apa itu cukup tua untuk mu?" Tanya Adnan gugup

" pak, Saya akan kembali lagi nanti, Ekspresi anda tidak cukup baik sekarang, Saya akan minta Wahyu membawakan Kopi untuk anda " ucap Maira berdiri.

___________


Halo halooo, Author males buat deskripsi, jadi penggalan cerita aja yaaaa..

Semoga sukaa, tolong di baca di vote dan di komen yaa, Terima kasih
All Rights Reserved
Sign up to add MATA TEDUH MAIRA to your library and receive updates
or
#10maira
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
SUAMI DARI SURGA (TAMAT)  cover
Give Me Your Sandwich! [END] cover
Bottom Koo cover
Just an escape cover
Arkansa  cover
Love from Sleeping Beauty  cover
Dark Love cover
Surga Terakhir (Complete) cover
Hello, KKN! cover
LELAKI UNTUK BUNDA cover

SUAMI DARI SURGA (TAMAT)

40 parts Complete

MAAF CHAPTERNYA KE-ACAK Perjuangan Haidar meluluhkan hati Alda membutuhkan kesabaran ekstra. Bukan karena alasan ia menikahi perempuan yang empat tahun lebih tua darinya. Tapi ini sebuah amanah,yang harus ia laksanakn meskipun membuatnya harus mengorbankan perasaanya sendiri untuk membimbing Alda agar menjadi lebih baik lagi. Lalu bagaimana kelanjutan kisah rumah tangga mereka? #1 wanita karier (11/11/20) #1 gamis (14/11/20) #1 taubat (1/2/21) #1 alda (14/05/21) #1 hijrah (16/05/21) #1 haidar (17/05/21) #1 taubat (28/06/21) #1 lovestory (3/08/21) #1 alda (07/10/21) Start : 10 November 2020 Finish : 18 Mei 2021