Aurora Layaleya mencintai Jerunee Sagara sedikit lebih banyak dari dia mencintai susu kedelai rasa strawberry. Dan menjadi kekasih atau paling tidak teman Sagara adalah keinginannya. Namun, sikap Sagara yang sedingin namanya membuat Layaleya sedikit ragu. Apalagi, hadir sosok Bujangga, pacar masa SMA Layaleya dan Nareshta, si lelaki manis pembuat susu kedelai yang membuat hati Layaleya semakin bimbang. Rank : #1 liaitzy (Agustus 2022) #2 liaitzy (9 September 2022) #1 liaitzy (14 September)All Rights Reserved