Ariana
  • Reads 32,561
  • Votes 1,343
  • Parts 37
  • Reads 32,561
  • Votes 1,343
  • Parts 37
Complete, First published Jan 28, 2015
Ariana adalah gadis pekerja keras yang bekerja di dua tempat sekaligus demi mewujudkan keinginannya untuk bersekolah di Universitas terkemuka dengan uang yang ia kumpulkan. siang hari bekerja di cafe dan bertemu seorang pemuda tampan bernama Denis yang ternyata juga tertarik kepadanya. malam hari ia bekerja di sebuah bar sebagai pelayan, di tempat itulah pertemuannya dengan "pria neraka" sangat tidak terduga. Bagaimana kebaikan hati Ariana yang kemudian membuatnya terjebak di lingkungan orang orang yang sebenarnya mengejar gadis itu untuk kepentingan yang lebih besar.
Dua puluh tahun lebih Ariana hidup dalam rahasia besar bersama keluarganya, bersama Carla ibunya, Kakaknya Anita, Paul adiknya, dan ayahnya Joseph, yang juga bekerja di bar. Semuanya terungkap disaat seorang pria bernama Gerardo datang pada saat yang tepat; saat Ariana nyaris diculik oleh orang tak dikenal.
Bagaimana pula Ariana harus menghadapi  kenyataan pahit bahwa Anita kakaknya; yang keduanya memiliki hubungan tak baik sejak lama, ternyata juga menyukai Denis. Lalu fakta lain yang harus dihadapi Ariana saat ia harus memohon perlindungan pada si pria neraka; pria yang merendahkannya sebagai seorang perempuan.
Apa yang diinginkan orang yang mengejar Ariana ?, siapa sebenarnya gadis itu ?
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Ariana to your library and receive updates
or
#541sepakbola
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Flipped and Never Goes Right | Junghwan cover
Trapped With My Brother Friend cover
The Boss is My Roommate [21+] cover
Jalan Tol cover
Hyper cover
Tied Up (CLOSED PO) cover
Echoes of Love That Are Never Heard cover
When The Stars Forget cover
koma cover
Bosku Istriku [SELESAI] cover

Flipped and Never Goes Right | Junghwan

10 parts Complete

(COMPLETED) Bridgetta Olivia. Mahasiswa semester 6 yang hidupnya mendadak dibolak-balik oleh seseorang dari masa lalunya. Kalau lagi bengong, biasanya Oliv suka bertanya-tanya, kenapa ya dulu dia man lover banget? Kenapa sih dulu waktu SMP, Oliv harus naksir adik kelasnya, si anak basket semprul satu itu? Kenapa sih dulu waktu SMP, Oliv harus ngirimin surat buat Juju tiap ujian dan menempatkan dirinya di posisi kakak kelas genit yang pathetic? Karena kalau seandainya semua hal gila itu nggak pernah Oliv lakukan, sekarang, di masa kuliahnya, ketika Oliv udah bertransformasi jadi man hater dan dipertemukan lagi oleh semesta dengan si Juju bajingan, Oliv nggak akan malu sampai mau mati ketika Juju membeberkan ke semua orang di prodi bahwa dulu Oliv pernah jadi kakak kelas sinting yang ngejar-ngejar dia.