Young Master's Obsession
  • Reads 62,235
  • Votes 4,675
  • Parts 24
  • Reads 62,235
  • Votes 4,675
  • Parts 24
Ongoing, First published Jul 16, 2022
Mature
Di tengah kekacauan keramik dan darah, Julian menatap nanar. "Bukankah aku melarangmu pergi? Maka seharusnya ini tidak terjadi."

Meski mulanya Rosetta diadopsi untuk membantu pemulihan trauma Julian dalam jarak dekat, Tuan Muda itu tampaknya terlalu menyukainya. Sehingga dia tidak mempunyai pilihan selain mengambil beberapa profesi tambahan.

"Mulai sekarang, gadis itu akan melayaniku." Julian menunjuk Rosetta.

Dan bila seorang yang lain mencoba mendekatinya...

"Jika kau menyentuh milikku sekali lagi, aku akan merobek perutmu."

Obsesi Julian terhadap Rosetta terus berkembang sampai pada tingkat ekstrim. Mengenai gadis realistis yang licik itu, dia mulai menginginkan lebih banyak. Menciptakan dunia yang hanya berisi dirinya dan Rosetta.

Secara tersembunyi, Julian menggunakan apapun, memanfaatkan siapapun, bahkan jika itu mengotori tangan kekasihnya sekali pun.

                                                                                                 ***

    Let me welcome you to this story. Happy reading and thanks for spending your precious time. I'll be very happy to have your support and appreciation in VOTES and COMMENTS form. Please put this story in your BOOKMARKS. ♡♡♡

                                             17 JULI 2022
                     [UPDATE TIAP AKHIR PEKAN]
All Rights Reserved
Sign up to add Young Master's Obsession to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Double Trouble cover
OBSESSED (21+) cover
Hantu Tampan Nakal cover
Hello, KKN! cover
Hyper cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
Fake Boyfriend [END] cover
WEST : THE SUN FROM ANOTHER STAR cover
Second Choice cover
Bosku Istriku [SELESAI] cover

Double Trouble

43 parts Ongoing

Mulanya, maksud Miura Nara menerima pernyataan cinta berondong tengil yang terus mengganggunya, adalah untuk membuatnya kapok. Dia sudah menyiapkan 1001 tingkah menyebalkan yang akan ditunjukkan selama masa uji coba berpacaran. Dengan begitu, berondong menyebalkan berstatus pacar magang itu memilih pergi meninggalkannya. Sialnya, ini tidak semudah yang Miura kira. Terlebih saat dia harus tinggal satu atap bersama pacar berondongnya dengan hormon belum stabil alias sangean. Miura Nara dalam masalah baru yang lebih besar dari sekadar Askara Tarachandra Manggala.