[FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA]
******
Aslan Laderick Evano. Ketua geng motor XAVIOZ yang terkenal di SMA Bina Cipta maupun di kalangan SMA lain. Orang-orang menyebutnya si tampan yang mengerikan. Tegas, kejam, galak, dan bermulut pedas sudah menjadi ciri khas cowok itu.
Suatu hari, seorang gadis yang menyimpan banyak luka dan rahasia di masa lalunya, tak sengaja masuk ke dalam kehidupan Aslan dan berhasil membuat perasaan cowok itu menjadi tak karuan.
Keyzia Zoe Lexandra. Gadis yang memiliki phobia hal-hal yang berkaitan dengan ulang tahun dan juga memiliki trauma dengan geng motor. Karena kecerobohannya, Zia justru terlibat ke dalam geng XAVIOZ. Tapi setelah mengenal lebih jauh, ia mulai menyadari jika XAVIOZ tak seburuk yang ia kira.
Namun sialnya, di saat hubungan keduanya mulai dekat, mereka diuji dengan banyaknya rahasia yang belum terbongkar dari masa lalu gadis itu.
Arellio adalah seorang anak lugu juga penurut tutur kata nya begitu lembut dan manis tapi sayang takdir begitu kejam padanya , dia meninggal karena menjadi korban penyiksaan di panti asuhan yang selama Ini merawatnya .
Tapi ketika membuka mata dia malah terbangun di raga seseorang kini dia masuk dalam tubuh putra bungsu keluarga Luther's , seorang anak yang bahkan jarang terlihat oleh keluarga nya sendiri wajah nya selalu tertutupi oleh kain jubah .
Ayo ikuti kisah perjalanan Arellio dengan dunia Baru nya .