KAMEN RIDER STORY
  • Reads 244
  • Votes 26
  • Parts 7
  • Reads 244
  • Votes 26
  • Parts 7
Complete, First published Jul 26, 2022
Sampai kapan penindasan ini terjadi?

Kenapa yang berkuasa selalu menggunakan kekuasaan mereka untuk menindas? Apakah kami tidak berhak untuk hidup damai?

Skyark, tempat para bangsawan dan orang-orang kaya hidup aman, damai, dan sejahtera tanpa harus khawatir akan serangan para Rimeyk.

Tempat yang jauh di luar angkasa sana, membentuk sebuah kehidupan dan tatanan hidup yang baru. Sedangkan bumi ini, hanya tinggal menunggu beberapa tahun lagi sampai benar-benar kehilangan cahayanya.

Lalu bagaimana dengan yang masih tinggal di sana? Entahlah, mungkin hanya bisa merasakan keputusasaan dan menghabiskan sisa hidupnya dengan menjalani kehidupan seperti biasa.

Rimeyk...
Andai saja mereka tidak datang ke bumi. Mungkin saat ini kami tidak perlu hidup dalam rasa takut.

Akankah masih ada kekuatan yang bisa mempertahankan secercah cahaya bumi yang hampir redup ini?
All Rights Reserved
Sign up to add KAMEN RIDER STORY to your library and receive updates
or
#850karya
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
CINTA DAN BENCI  cover
surviving elysian, can we? cover
born to steal | rion x caine cover
𝐌𝐀𝐒𝐊𝐄𝐃 𝐌𝐈𝐋𝐈𝐓𝐀𝐑𝐘 cover
I LOVE YOU MOM  {JENLISA💔} cover
Transmigrasi Dion or Daniel cover
MAFIA 0223 || JICHEN  cover
Mafia Bos ( Jaeyong,Markhyuck,Nomin ) cover
Kejar-Mengejar [BL] cover
Restart (Omegaverse) cover

CINTA DAN BENCI

49 parts Ongoing

Perjalanan hidup dan asmara seorang polisi wanita