Karis dan Alma (Prekuel Beyond the Mission)
10 parts Complete Cerita ini hanya sebuah novella, ditulis dalam beberapa chapter pendek.
***
Setelah tragedi penggerebekan organisasi narkoba itu, dia pergi. Dia meninggalkanku seperti belasan tahun lalu saat tragedi sebelumnya terjadi.
Sekarang, aku hanya bisa berdiam sendiri, mengenang masa lalu jauh sebelum tragedi demi tragedi merenggut kebersamaan kami. Kami, kita berdua, putra seorang Kapolda dan putri seorang buronan licik kelas kakap, Karis dan Alma.
----------------
Cerita ini merupakan Prequel dari Beyond the Mission. Disarankan untuk membaca Beyond the Mission lebih dahulu.
Ini hanya cerita fiktif. Tidak untuk menggambarkan kondisi hukum dan institusi di Indonesia. Kejadian yang diceritakan dalam cerita ini semua tidak pernah ada dalam kehidupan nyata.
Dilarang keras menyalin cerita ini. Segala bentuk plagiasi, bisa ditindak secara hukum dan berdosa.