Story Behind The Stage
  • Reads 5
  • Votes 1
  • Parts 1
  • Reads 5
  • Votes 1
  • Parts 1
Ongoing, First published Jul 31, 2022
Nusa Wijaya university adalah universitas swasta ternama di Yogyakarta. Selain dengan biaya uang kuliah tunggalnya yang fantastis, ia juga terkenal dengan lulusannya yang berkualitas.

Tapi anehnya, ada peristiwa mencurigakan yang selalu terjadi ketika acara wisuda berlangsung. Yaitu setiap acara wisuda selesai akan ada 3 wisudawan yang meninggal. Pihak kampus mengatakan bahwa hal itu sudah menjadi kutukan untuk Nusa Wijaya university, jadi pihak kampus sampai sekarang masih mencari jalan keluar untuk menghapus kutukan tersebut.

Hal itu menarik perhatian 5 orang mahasiswa yang juga kuliah disana. Mereka yakin bahwa ini bukan kutukan karena tidak mungkin universitas se-modern Nusa Wijaya masih percaya dengan hal-hal takhayul, pasti ada konspirasi dibalik semua peristiwa ini.

Akhirnya mereka berlima sepakat untuk membentuk tim rahasia agar bisa mengungkap konspirasi dibalik meninggalnya mahasiswa Nusa Wijaya University. 

Sebenarnya pada tahun 1997 silam, pernah ada 4 mahasiswa jurusan hukum yang sempat mangusut kasus ini, namun sayangnya pada tgl 27 Oktober 1998 mereka meninggal dengan cara tragis. Padahal sebelumnya mereka sudah memiliki beberapa barang bukti terkait dengan konspirasi tersebut. 
Hal inilah yang membuat para mahasiswa Nusa Wijaya University tidak berani mengusut apapun tentang kampus, tugas mereka hanya belajar dengan tekun dan menaati aturan.

Meskipun hal ini sangat beresiko namun tidak membuat kelima mahasiswa itu mengurungkan niat, ternyata rasa penasaran mereka lebih besar. Lalu apakah mereka berhasil mengusut konspirasi tersebut? Atau justru mereka berakhir tragis seperti empat orang sebelumnya?

~Azkara Abimanyu (Mahasiswa jurusan teknik informatika semester 6)
~Andrea Puruhito (Mahasiswa jurusan kedokteran semester 6)
~Deandra Saputra (Mahasiswa jurusan psikologi semester 4)
~Grizella Abigail (Mahasiswa jurusan hukum semester 6)
~Hafsa bintari (Mahasiswa jurusan hubungan internasional semester 4)
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Story Behind The Stage to your library and receive updates
or
#52asmanadia
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 9
I'm Alexa cover
Secrets Beneath the Stars [BXB] cover
Hypomone {ὑπομονή} || cover
AV cover
My Dangerous Junior cover
Kaesar cover
I'm the Protagonist cover
MAHESA cover
Transmigrasi Istri Tuan Muda Jay (END) cover

I'm Alexa

53 parts Ongoing

⚠️ BIASAKAN FOLLOW SEBELUM MEMBACA ⚠️ - - Belum sampai diambang pintu kantin Alexa kembali berhenti, lalu melepaskan pecahan beling yang menancap pada sepatunya tanpa rasa ngilu. Setelah itu ia melepaskan sepatunya, terlihatlah kaos kaki putihnya yang sudah berubah warna menjadi merah darah membuat orang-orang yang masih memperhatikan nya kembali meringis. Baru satu langkah, sepatunya sudah berada di genggaman seseorang dan tubuhnya tiba-tiba melayang. Alexa sedikit tersentak saat wajah seorang lelaki begitu dekat dengannya, bagaimana tidak? Jika sekarang posisinya sedang berada di gendongannya dengan ala bridal. Tangan Alexa otomatis melingkar di leher laki-laki itu, mencari pegangan karena takut terjatuh. Apalagi sekarang ia hanya digendong menggunakan satu tangan, bayangkan hanya tangan kanannya saja yang menopang kaki Alexa, sedangkan tangan kiri laki-laki itu menjinjing sepatunya. - - #1 transmigrasi (051224) #5 fiksi (110125) #1 partnerincrime (221224) #5 narkoba (241224) #1 anakmotor (241224) #1 motor (080125) #1 gengmotor (030125) #2 acak (140125) #3 fiksiremaja (090125) #8 sekolah (110125) #1 cintasma (140125) #1 fiction (170125) #9 love (170125) #2 cintasekolah (190125) #3 geng (200125)