Kawin Gantung(SELESAI)
  • Reads 742,577
  • Votes 24,643
  • Parts 28
  • Reads 742,577
  • Votes 24,643
  • Parts 28
Complete, First published Aug 05, 2022
Mature
Harap pintar dalam memilih bacaan!! Untuk yang tidak suka sesuatu yang bikin hati ngilu, jauh-jauh!!


*****


Belleza kira--dia adalah satu-satunya wanita yang berdiri di samping suaminya--Al selama lima tahun terakhir ini. Menjadi istri sekaligus wanita yang beruntung karna bisa berada di samping Al mengingat bagaimana sifat dan tempramental pria itu. Namun, kenyataan menamparnya. 

Pria yang bertahun-tahun menikah dengannya itu. Ternyata memiliki kekasih. Wanita lain selain dirinya yang ternyata bisa lebih dekat dengan pria itu ketimbang dirinya. Wanita yang jauh lebih dulu mengisi relung hati suaminya. Jauh sebelum dirinya. 

Semua terlalu mendadak, sedang Belleza--dia tidak mungkin mundur dengan mudah. Yang harus dia lakukan adalah, bertahan dan mempertahankan. Karna harga dirinya sebagai wanita adalah tetap mempertahankan miliknya tetap berada di genggamannya. Tak peduli dia harus mempermainkan taktik untuk menarik perhatian Al lebih banyak, mengikuti permintaan pria itu hingga mengabaikan prinsipnya. Karna yang terpenting, dia harus menjadi pemenangnya!
(CC) Attribution-ShareAlike
Sign up to add Kawin Gantung(SELESAI) to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Love In The Purple Sea cover
Unexpected Wife [END] cover
SEVEN SHOTS cover
OUR WISH (COMPLETED) cover
𝐀 𝐋𝐨𝐧𝐠𝐢𝐧𝐠 𝐓𝐨𝐮𝐜𝐡  cover
I Love my Lawyer cover
Pancarona Larissa [TAMAT-LENGKAP] cover
Ikatan dan Impian (Completed) cover
RAMAYANA (SELESAI) cover
ALTHAF cover

Love In The Purple Sea

44 parts Ongoing

Jangan baca kalau cuma mau plagiat!! Gua nggak ikhlas!! Lu plagiat, nyolong ide, seluruh dosa gue lu yg tanggung, aamiin. Dax, bangun di sebuah kamar hotel dalam keadaan telanjang bersama dengan seorang wanita yang bukan pacarnya. Setelah mengetahui wanita itu ternyata staff hotelnya, Dax langsung memecatnya agar pacarnya tidak mengetahui malam panas itu. Tapi benarkah rahasia bisa di simpan selamanya? Atau malam panas itu akan membongkar rahasia lainnya? . . . Most Impressive Ranking 11-11-2024 #1 - arrogant 11-11-2024 #3 - newadult 11-11-2024 #5 - cold 15-11-2024 #4 - lovehate 15-11-2024 #8 - 1821 14-12-2024 #3 - lovestory