THE WITCH OF MINE [TAMAT-LENGKAP]
  • Reads 1,209,221
  • Votes 76,229
  • Parts 50
  • Reads 1,209,221
  • Votes 76,229
  • Parts 50
Complete, First published Aug 09, 2022
Mature
"Kalau sama kamu sakit, tapi kalau nggak sama kamu jauh lebih sakit lagi."

Bian Sastrowardoyo-putra bungsu dari keluarga konglomerat Sastrowardoyo-menikah dengan Aswarina Priambudi dua tahun lalu. Aswari adalah perempuan tegas dan mandiri dengan harga diri selangit. Perempuan yang jauh dari baik hati. Penyihir yang menjadi sumber semua rasa sakit Bian.

Semuanya menjadi rumit saat keduanya menyadari pernikahan mereka tidak akan bertahan lebih lama. Aswari lelah dengan Bian dan segudang permasalahan pria itu. Hubungan mereka kelewat toxic.

Suatu hari Bian mendapatkan perintah dari ayahnya untuk menceraikan Aswari, mengejutkannya perempuan itu menolak. Lalu Aswari yang ternyata selama ini memendam seorang diri rahasia terburuk Bian.

Dapatkah Bian bertahan hidup serumah dengan penyihir yang merupakan istri sekaligus cinta pertamanya?

Atau Aswari yang menyerah lebih dulu atas pernikahannya dengan Bian?


cover by: @meynadd
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add THE WITCH OF MINE [TAMAT-LENGKAP] to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
Let Me In by liaraaudrina
60 parts Ongoing Mature
Kehancuran Alesia dimulai ketika ia menemukan bukti-bukti perselingkuhan pacarnya di saat dirinya tengah antusias membahas rencana pernikahan mereka. Tidak cukup sampai di situ, sebulan setelah putus, Alesia mendapati test pack-nya menampakkan hasil positif! Dunianya semakin kacau. Namun, Alesia tidak punya waktu untuk terpuruk terlalu lama, karena ada nyawa yang menggantungkan hidup padanya. Dengan langkah tertatih-tatih, ia pun melanjutkan hidup. Ternyata kehancuran Alesia belum cukup sampai di situ. Bayinya meninggal dalam proses persalinan, di saat ia sudah mencurahkan seluruh kasih sayang dan harapan hidupnya pada sang buah hati. Kini semua harapannya ikut terkubur bersama putranya. Barangkali, sekarang Alesia hanya sedang menunggu kapan gilirannya menyusul sang putra. *** Penantian Geryl dan Letishia selama lima tahun pernikahan akhirnya terwujud. Kehamilan Letishia melengkapi kebahagiaan mereka. Namun, ternyata takdir berkata lain. Kebahagiaan Geryl yang baru sebentar terasa utuh, langsung hancur berantakan ketika istrinya dinyatakan meninggal saat melahirkan putra pertama mereka. Tidak ada yang lebih menyakitkan ketimbang ditinggalkan belahan jiwanya yang dicintai sepenuh hati selama bertahun-tahun. Semua harapannya ikut terkubur bersama istrinya. Barangkali, sekarang Geryl hanya sedang menunggu kapan gilirannya menyusul sang istri. *** Tentang dua orang kehilangan yang menemukan satu sama lain. *** start: 11 Mei 2023 end: 21 September 2023
You may also like
Slide 1 of 10
Sebelum Berpisah cover
Gugat. [END - Telah Terbit] cover
Lead Magnet cover
Holier Than Thou  cover
The Last Mission cover
Love from Sleeping Beauty  cover
La Lune Attire ✓ cover
Falling into Forever cover
Let Me In cover
EAT, ME cover

Sebelum Berpisah

55 parts Complete Mature

Pisah ranjang, tidak mencampuri urusan satu sama lain dan bercerai saat menemukan waktu yang tepat. Itu adalah syarat yang diajukan oleh Agnita kepada Sankara sebelum pernikahan mereka berlangsung. Bertingkah selayaknya pasangan suami istri selama tiga bulan kedepan. Dan itu adalah syarat yang diajukan oleh Sankara kepada Agnita saat wanita itu menginginkan tanda tangan Sankara di atas kertas gugatan cerainya. Satu ranjang, tanpa batasan dan tanpa aturan, Sankara yang tadinya begitu acuh kini justru malah berubah total, mengacaukan segala agenda dalam hidup Agnita. *** Sebelum Berpisah Copyright © 2023 oleh nonamerahmudaa ⚠️ mature, harsh words, unstable marriage, imperfect character, mental issues, family issues, traumas, politic.