ARYANYARCIA ( Transmigrasi )
  • Reads 102,013
  • Votes 4,207
  • Parts 35
  • Reads 102,013
  • Votes 4,207
  • Parts 35
Ongoing, First published Aug 10, 2022
Asiya Aulia adalah gadis yang bertransmigrasi ke tubuh seorang gadis yang bernama Arcia Antonia, yang dimana Arcia sendiri adalah tokoh antagonis yang ada pada novel "Still with you" ia menjadi antagonis dalam novel tersebut.


Arcia Antonia adalah seorang gadis yang berusia 17 tahun yang terpaksa menikah dengan seorang CEO muda  yang berusia 25 tahun. Ia di jodohkan oleh orang tuanya, awalnya ia menolak dan tak mau menikah ia masih ingin bebas dan menikmati masa mudanya. Tapi karna bundanya yang sakit sakitan ia terpaksa memenuhi permintaan bundanya dan menikah dengan CEO muda tersebut.

Arya Arianto Alaskar adalah orang yang dijodohkan oleh orang tuanya dengan Aracia Antonia.ia merupakan anak tunggal dari keluarga Arianto. Ia juga terpaksa menikah dengan Aracia karna ia sudah memiliki kekasih yang telah menemaninya selama tiga tahun terakhir. Ia terpaksa mau menerima perjodohan dan menikahi gadis kecil itu karna orang tuanya.

Setelah menikah ia tidak menyentuh dan berinteraksi terlalu banyak dengan Arcia ,bahkan ia hanya menjawab acuh dan cuek kepada Arcia.

Ia tidak memiliki perasaan sedikitpun terhadap gadis tersebut. Tapi berbanding terbalik dengan Arcia, karna beberapa bulan telah tinggal bersama walaupun tidak sekamar, ia mulai jatuh cinta dengan Arya. Tapi sayangnya tak dibalas oleh Arya  ia selalu mencari perhatian Arya dan itu membuat Arya sedikit risih dan karna sudah terlalu risih kadang ia marah dan menghina Arcia.

Tapi Arcia tidak terlalu mempedulikannya karna rasa cintanya lebih mendoninan. Ia selalu melakukan segala cara gak mau tau walaupun cara itu benar atau salah, karna perbuatnya tersebut ia semakin dibenci oleh Arya, bahkan orang tuan dan keluarganya juga membencinya. Tapi ia tidak peduli, yang hanya ia ingin kan adalah Arya, tapi tidak pernah dibalas oleh Arya.

Yang ia dapatkan hanya kematian yang sangat menyedihkan, Tampa ada tetesan air mata yang terjatuh dari keluarganya. 



Star 12-06-2022
All Rights Reserved
Sign up to add ARYANYARCIA ( Transmigrasi ) to your library and receive updates
or
#18anakremaja
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
[1] I Became An Empress | OPEN PO cover
VIENNO LAKARSYA cover
FIX YOU cover
Say My Name cover
Starla cover
SUMMER (sequel Autumn) cover
ALFA  cover
Lauhul Mahfudz  cover
My Maid 21+ cover
Kaesar cover

[1] I Became An Empress | OPEN PO

74 parts Complete

Camellia terjebak dalam dunia asing yang membingungkan, tepat saat membuka mata hal yang tak terduga menghampirinya. Katanya ia adalah seorang permaisuri? Hei, ia hanyalah seolah mahasiswi biasa dengan kehidupan datar tak bergairah. Bagaimana bisa saat dirinya terbangun di pagi hari sudah berada di dunia dan raga yang asing? Bukan hanya fakta tersebut yang membuatnya hampir mati tidak percaya. Fakta lainnya ialah tentang suaminya!! Kaisar Karmel! Katanya Kaisar Karmel itu seorang tiran, katanya Kaisar Karmel itu menakutkan, berdarah dingin, dan tak tersentuh. Lantas bagaimana nasib Camellia yang mana sekarang telah menjadi istrinya??! Hanya satu hal yang paling bisa ia lakukan, ialah dengan bercerai. Sebelum ia mati di tangan suami sendiri. *** Mulai: 21 Juli 2023 Selesai: 05 November 2023