Story cover for Diary Mugari Tengilwati (SELESAI) by tfrhtn
Diary Mugari Tengilwati (SELESAI)
  • WpView
    Reads 3,733
  • WpVote
    Votes 217
  • WpPart
    Parts 67
  • WpView
    Reads 3,733
  • WpVote
    Votes 217
  • WpPart
    Parts 67
Complete, First published Aug 12, 2022
Menurutmu apa itu pekerjaan? 
Sesuatu yang kau cintai? Atau sesuatu yang terpaksa kau jalani? 

Aku mencintai pekerjaanku sebagai pramugari, katanya; pramugari itu enak, bisa keliling dunia gratis, menginap di hotel mewah, gajinya besar, kehidupannya berkelas. Kata-kata itu memang tidak salah. Tapi kamu tidak pernah tahu bukan bahwa hidupku akan berubah 360 derajat setelahnya?

"Sendiri aja?" Tanyanya begitu ramah, seperti mbak-mbak customer service di bank saat aku menawarkan diri untuk ikut asuransi dengan premi paling tinggi.

"Tadinya sendiri, eh sekarang jadi bertiga deh" sumpah garing banget bangke. Aku mengutuk diriku sendiri yang kalau lagi gerogi malah makin absurd.

"Marvin, by the way"

Ia mengulurkan tangannya kepadaku. Akhirnya, akhirnya. Dari tadi aku benar-benar mengharapkan ada sekrenario ini. Dan akupun menyambutnya tanpa nanti.

"Tika" aku tersenyum malu-malu tai kucing. 

Bukan hanya jam tidur yang berubah, kebiasaanku, pola pikirku, sudut pandangku, seleraku, sedihku, tawaku, kehidupanku, nasibku, kisahku, semuanya berubah.

----------------------------------------------------------------


Mulai: Desember 2022
Selesai: Oktober 2023
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Diary Mugari Tengilwati (SELESAI) to your library and receive updates
or
#27pramugari
Content Guidelines
You may also like
ALVIN (On Going) by dv-fitriani_10
38 parts Complete
⚠️FOLLOW SEBELUM MEMBACA⚠️ [ Berkomentar dengan sewajarnya, hargai siapapun orangnya dan apapun yang ia tulis ] Belum di revisi. [TANDAI TYPO!!] ________ Carilah orang-orang yang bisa membawa kamu ke jalan yang seharusnya kamu lewati untuk sampai pada tujuan yang baik. Banyak orang jahat berkeliaran hanya untuk kesenangan mereka pribadi, bahkan dalam keluarga sendiri pun masih sering orang yang melampiaskan masalahnya pada anggota keluarga yang tidak tahu apa-apa. Dan diposisi inilah aku hidup sebagai anak perempuan tunggal kaya raya, tetapi miskin kasih sayang. Sampai akhirnya, aku dipertemukan dengan seorang lelaki tangguh yang mengubah kehidupan ku hampir sepenuhnya. Ia benar-benar berbeda dari ayahku, padahal banyak sekali orang yang mengatakan bahwa jodoh seorang anak perempuan adalah cerminan dari seorang ayahnya. Aku sempat percaya dan takut dengan pepatah itu, sampai aku tidak menginginkan berjodoh dengan siapapun karena takut jodohku sama dengan watak ayahku. Namun nyatanya, itu hanyalah tipu daya manusia. Aku sekarang tidak akan percaya dengan pepatah yang belum tentu ada buktinya. Meskipun begitu rumornya, aku akan tetap menyayangi kedua orang tuaku yang telah membesarkanku. Aku pikir penderitaan ku cukup sampai disitu, Namun ternyata aku salah besar. Ada saatnya kita ditinggalkan oleh orang-orang yang kita sayang selama di dunia ini, mereka telah kembali pulang ketempat yang sudah seharusnya menjadi rumah terakhir. Tidak ada yang abadi di dunia ini, semuanya hanya sementara, tinggalah tanah yang rata dengan dunia. Aku tidak sekuat dan seberuntung orang lain diluaran sana, selalu ada saja cobaan yang mendatangiku satu-persatu. Aku selalu berjuang mati-matian untuk kehidupan ku sendiri agar merasa lebih baik dari sebelumnya, tapi tetap saja aku tak pandai menyelesaikannya, aku berusaha untuk hidup dan bangkit sendiri dari keterpurukan ini. WARNING!: DILARANG COPY/PASTE CERITA INI KARNA INI MURNI KARYA SAYA, JIKA ADA YANG COPPAST LAPORKAN KEPAD
I Don't See This Love Ever Ending [Completed] by Burma_Suerta2212
46 parts Complete Mature
Pria pertamaku. Aku sangat mencintai pria ini, dia mengubah jalan kehidupan ku menjadi lebih berwarna. Aku ingin hidup bersama selamanya Membangun rumah tangga seperti impian yang selalu kami harapkan. Tapi setelah lebih dari 10 tahun kami bersama sampai saat ini dia belum pernah membahas serius untuk melanjutkan ke jenjang lebih serius. Aku mulai lelah. Dan semakin lelah, setelah aku mengetahui satu fakta yang membuatku merasa hancur dan menjadi wanita bodoh selama 2 tahun. Aku ingin mengakhirinya. Tapi aku menyadari bahwa 10 tahun kebersamaan dengan nya adalah yang paling bahagia buatku. Apa yang harus ku lakukan? Bertahan/berakhir? ----------------------------------------------------------------- Wanita pertamaku. Aku mencintai wanita ini, dia adalah wanita yang bertahan bersama ku mulai aku berada pada titik paling rendah hingga saat diriku saat ini. Aku ingin hidup bersamanya. Membangun rumah tangga seperti impian yang selalu kami harapkan. Tapi aku terjebak pada suatu kesalahan, aku ingin keluar, tapi entah mengapa hatiku mengatakan aku suka. Aku mulai terikat. Dan semakin terikat dengan keadaan yang membuatku harus bertahan situasi yang ada, karena aku tidak dapat melepaskan salah satunya. Apa yang harus kulakukan? Aku tidak akan melepaskannya. Bagaimanapun dia adalah milikku dan hanya milikku walau aku harus membuatnya terluka disisiku. Bertahan/berakhir? Peringkat #1-Selingkuh [20-21 feb]❤️ #2-Egois [11-20 Maret] # 1-Tersakiti [1 Agustus] #1~Luka {7 Des } Cover by Pinterest Editing by Pixlr [12/02/2021] [28/04/2021] Finish.🥰 Jangan lupa Vomment nya. 😊
GALANG [SELESAI] by sindyaull
73 parts Complete
[PART LENGKAP] #1 IN KISAH REMAJA [22/02/2022] Galang Pramudya, ketua The Lion di SMA Elang, yang terkenal ganas dalam menghabisi musuhnya. Tapi berubah posesif dan manja pada satu gadis. Tanpa diduga, Galang hadir ke dalam kehidupan Gita. Memberi warna baru pada Gita. Regita Ayani, harus menelan kepahitan, mengetahui bahwa Ibunya sudah meninggal dunia. Hari-harinya pasti akan terasa sangat berat tanpa ada sosok Ibu, bagi Gita. Apalagi di tambah ia harus mulai belajar mandiri di Apartemen miliknya. Sampai Gita mengetahui satu fakta, bahwa ia hanya dijadikan bahan taruhan bersama teman-teman Galang. Saat hari itu tiba, Gita kembali merasa sangat hancur. ❝Lo, sama aja kayak cowok di luar sana, Lang! Ternyata selama ini gue salah menganggap lo beda dari cowok lain.❞ ❝Lo salah, Ta. Gue sayang sama lo.❞ ❝Sayang??? Cuman pura-pura kali, kan, lo cuman jadiin gue bahan taruhan doang.❞ ❝TA!! BERAPA KALI LAGI GUE HARUS NGOMONG SAMA LO! ITU DULU, SEBELUM GUE SAYANG SAMA LO! NOW, I LOVE YOU! I REALLY DO!❞ ❝Lo gila, ya?!❞ ❝Iya!! Gue gila karena lo, Ta!!❞ 𝐆𝐀𝐋𝐀𝐍𝐆 2021 copyright © sindyaull ❗WARNING❗ • ʙᴀɴʏᴀᴋ ᴀᴅᴇɢᴀɴ ᴋᴇᴋᴇʀᴀꜱᴀɴ, ʙᴇ ᴀ ᴡɪꜱᴇ. • ʙᴀɴʏᴀᴋ ᴀᴅᴇɢᴀɴ ᴜᴡᴜ. • ᴘᴇʀꜱᴀʜᴀʙᴀᴛᴀɴ ʏᴀɴɢ ꜱᴀɴɢᴀᴛ ꜱᴏʟɪᴅ. • ᴛᴇɴᴛᴀɴɢ ʙᴀʜᴀɢɪᴀ, ʀᴀꜱᴀ ꜱᴀᴋɪᴛ, ᴊᴜɢᴀ ᴋᴇᴋᴇᴄᴇᴡᴀᴀɴ ʜᴀᴅɪʀ ᴅɪ ᴅᴀʟᴀᴍ ᴄᴇʀɪᴛᴀ ɪɴɪ.
You may also like
Slide 1 of 10
RAQUEENZA cover
VIERRA'S SECOND LIFE cover
TeenLine cover
MANAGER IDOL cover
Maaf, Aku Terlambat END✅ cover
ALVIN (On Going) cover
I Don't See This Love Ever Ending [Completed] cover
REDUM ✓ [Sudah Terbit] cover
GALANG [SELESAI] cover
Memories in Moon cover

RAQUEENZA

53 parts Complete

FOLLOW DULU SEBELUM BACA !!! ⚠️MENGANDUNG KATA KASAR DAN UMPATAN. JADI BIJAKLAH DALAM MEMILIH BACAAN⚠️ ****** "Setitik cahaya, menuju kenangan." ****** Bagaimana jika keluarga yang kalian miliki sekarang jauh dari impian? Bagaimana jika kalian mempunyai pacar yang jauh dari harapan? Bagaimana jika sahabat yang kalian kira sumber kebahagiaan malahan manusia yang paling pintar menutup luka? Ini kisah sederhana seorang gadis remaja berumur 16 tahun bernama Raqueenza anulika Dinata. Seorang gadis yang mengharap setitik cahaya di dalam hidupnya. Seorang gadis yang sudah dipaksa dewasa sejak ia belia. Hari demi hari lukanya semakin bertambah, seakan Tuhan enggan untuk memberikan setitik cahaya bahagia untuk hidupnya. "Maksud lo, gue baik gitu sebelum jadi pacar lo?" laki-laki itu terkekeh pelan. "Gue baik karena untuk nyari perhatian lo sampai gue bisa dapetin lo." "Dan setelah semua tujuan gue tercapai. Lo akan gue buang seperti sampah yang nggak ada gunanya." ~~~ Raqueenza tersenyum kearah sahabatnya. "Lo serius?" Rayhan mengangguk tanpa ragu. "Gue serius. Jika besok kita belum juga menemukan bahagia, Kita akan cari kebahagiaan itu sama-sama. Gue janji." ••••• Warning ! Plagiat Dilarang keras mendekat. Saya mengorbankan banyak waktu untuk menulis cerita ini. Semoga kalian mengerti kawan, tolong hargai karya saya. Sampul by Pinterest • Start #01/11/2021 • End #20/3/2022 *Hight Rank #1 Review #1 Mati