[Bukan Novel Terjemahan] Angin yang tajam, langit yang menjulang tinggi, Pulau yang tak berpenghuni, burung-burung terbang dalam lingkaran, Hutan yang tak terbatas, muram menggugurkan daun demi daun, Sungai yang tak habis-habisnya, bergulung-gulung gelombang demi gelombang, Melalui seribu mil musim gugur yang sedih, aku berkelana; Membawa seratus tahun penyakit, aku naik ke teras ini. Kesulitan dan rasa sesal yang pahit telah membekukan kulitku, Dan apakah yang paling membuatku tersiksa? ᝰ Qiao Zhixueㅡputri ketiga Kediaman Shangguan yang lahir dari selir tidaklah terkenal. Selain fakta bahwa namanya dimasukkan dalam pohon keluargaㅡyang sangat tidak biasa dalam keluarga bangsawan, Qiao Zhixue memiliki rahasia lain yang bahkan disembunyikannya dari ibunya. Dia pernah masuk dalam aliran beladiri Jianghu dan dia terlahir kembali! Dalam hidup ini, dia ingin masuk ke dalam Jianghu sekali lagi.