The Crown | BLUESY
  • Reads 8,618
  • Votes 1,151
  • Parts 13
  • Reads 8,618
  • Votes 1,151
  • Parts 13
Ongoing, First published Aug 27, 2022
Mature
[ON GOING - Jeno x Karina] 

Sebuah acara tahunan digelar atas persetujuan kerajaan di Fordenham yang pada akhirnya akan menyatukan dua insan dari keluarga bangsawan. Acara yang memiliki beragam eksamen bagi para kandidat tersebut dikenal secara resmi sebagai Velwar. 

Clare, putri bungsu Earl of Harleston pun diundang dan mengikuti serangkaian pengujian untuk melatih kekuatan fisik dan mental, serta mendapatkan atensi keluarga bangsawan yang ia idamkan selama ini. Kelima kakak Clare yang ahli dalam berbagai bidang pun memutuskan untuk membantu sang adik. 

Selain harus menyelesaikan ujian, Clare juga dihadang oleh banyak hal eksternal para bangsawan yang tak terduga. Hal ini membuat anggota Keluarga Harleston menjadi semakin waspada dengan keadaan negara dan kerajaan yang mulai goyah. 

Akankah mimpi Clare untuk menjadi putri dan ratu masa depan Fordenham akan terwujud? 
________

- Cerita ini meminjam sistem gelar kebangsawanan Inggris dan latar tahun 1800-an dengan seluruh isi cerita termasuk para tokoh di dalamnya bersifat fiksi semata, tidak terkait dengan kehidupan tokoh asli di dunia nyata
- Setiap adegan berasal dari pemikiran pribadi
- Gambar berasal dari website terkait (google dan pinterest) digunakan sebagai visualisasi semata
- Mengandung unsur kekerasan dan vulgar (21+)
- Diharapkan bijak dalam memilih bacaan

Dilarang keras memperbanyak, menyalin, dan/atau memperjualbelikan tulisan dalam bentuk apapun tanpa seizin penulis yang bersangkutan. Ide dan karya tulis di dalamnya dilindungi oleh Undang-undang.

© Ignacia Carmine, 29 Agustus -
All Rights Reserved
Sign up to add The Crown | BLUESY to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
Second Life : Ersya  by jeochan_
38 parts Ongoing
[Brothership] [Not bl] Singkatnya tentang Ersya dan kehidupan keduanya. Terdengar mustahil tapi ini lah yang dialami oleh Ersya. Hidup kembali di masa lalu dalam raga yang sama. Mengulang masa lalu dan berniat mengubah masa depan. Ersya seperti diberi kesempatan untuk memperbaiki hidupnya. Ersya tak ingin kejadian di kehidupan pertamanya akan terulang kembali. Kehidupan bersama tiga abangnya dan juga daddynya beserta istri baru daddynya. Tak lupa dengan anak wanita itu yang akan menjadi bungsu baru Leonard. Menggantikan posisinya. Kisah Ersya yang berusaha menerima anggota baru di keluarganya. Ia akan seperti abangnya yang tak menolak kehadiran mereka. Itu pun jika Ersya tidak ingin bernasib sama dengan kehidupan pertamanya. Ersya yang berniat posesif pada adik barunya sama seperti abang-abangnya, sepertinya tak akan terjadi. Karena di kehidupan keduanya ini semua berbanding terbalik. Dimana bungsu baru yang menggantikan posisinya itu tiba-tiba posesif juga padanya. Seakan-akan posisi bungsu di keluarga Leonard tak tergantikan. Yang dulunya ia merasa semua sifat posesif abangnya dan daddynya akan berpaling ke bungsu baru itu, dan membuat dirinya tak terima dan berakhir dengan kejadian yang tidak diinginkan. Kini di kehidupan kedua, Ersya merasa tak kehilangan sifat abang-abangnya yang posesif padanya, malahan bertambah satu. Cerita ini bersifat fiktif belaka. Apabila ada kesamaan alur ataupun nama tokoh, itu hanya sebuah kebetulan semata. Karena cerita ini murni dari saya sendiri. cover : Pinterest.
You may also like
Slide 1 of 10
Mencintai Suami Bu Dosen (Taekook - GS) (On Going)  cover
GO BACK TO YOU || Markhyuck cover
Serena'de cover
Duke's Grip cover
ESHA🍓 cover
MENJADI BABY SITTER  cover
antagonis wife  [END] cover
Second Life : Ersya  cover
MATHERA cover
Stars Behind the Darkness 2 cover

Mencintai Suami Bu Dosen (Taekook - GS) (On Going)

96 parts Ongoing

Area Dewasa 🔞🔞🔞 Ketika mahasiswi cantik terjerat cinta suami dari dosen yang selama ini dekat dengannya. #taekook #GS #Dewasa