32 parts Complete ARSHAKA SEMESTA JAVIER
Pacarnya memanggil Kak Aka. Semesta suka balap liar, walaupun di larang pacarnya tetap saja dia nekat sembunyi-sembuyi.
Walaupun Semesta suka melanggar larangan pacarnya, jangan ragukan rasa cinta dan sayang Semesta ke pacarnya. "Jangan bandingin Bakso Aci sama balapan, karena itu beda. Keduanya mempunyai posisi masing-masing dalam hati gue."
Dunia Semesta balap liar, dia bisa menuruti apa saja yang pacarnya mau, termasuk berhenti merokok. Tapi balap liar Semesta belum bisa berhenti.
Satu lagi sifat Semesta yang tidak di sukai pacarnya, Semesta tidak enakan. Tidak heran banyak sekali pengganggu hubungannya. Sering kali perempuan-perempuan memanfaatkan Semesta dengan sifat tidak enakan nya itu.
"Kakak sayang sama Bakso Aci, jangan pernah capek hadapin kelakuan Kakak, ya?"
GALAXY ELKANA AMETHYSTA
Pacar Semesta yang paling manis, di panggil Bakso Aci oleh Semesta. Galaxy sering sekali ingin menyerah menghadapi sifat Semesta, tapi rasa sayangnya lebih besar dari pada rasa ingin menyerah itu.
"Kak Aka sayang El tau! Tapi sifat gak enakan Kak Aka bikin El pengen mutusin Kak Aka."
Jangan heran bila Galaxy terkadang memanggil dirinya El, karena teman-temannya memanggil dia dengan sebutan El.