Sekte Darah - Malapetaka [ON GOING]
  • Reads 621
  • Votes 244
  • Parts 11
  • Reads 621
  • Votes 244
  • Parts 11
Ongoing, First published Sep 16, 2022
Rey-seorang kutu buku yang harus menghadapi banyak malapetaka aneh yang terjadi kepada teman sekolahnya. Ia baru sadar kalau teman sebangkunya itu anak indigo dan mulai mencari tau darimana datangnya malapetaka yang terjadi di sekolahnya. Dari mulai ketua OSIS yang tewas tertimpa tiang ring basket, guru bahasa Indonesia cantik yang meminum racun di Laboratorium Bahasa dan masih banyak lagi kejadian yang memakan korban. Siapa dalang dibalik ini semua? Malapetaka sudah datang, dan jangan pernah meremehkannya.

• Kelanjutan Novel ini ada di KaryaKarsa 
https://karyakarsa.com/CatatanAG

• Cover dibuat oleh @nam_designn.

• Awal pembuka "Sekte Darah Universe".

• Publish : 17 September 2022.

***

~ JANGAN LUPA KALAU BACA, TINGGALIN JEJAK YA, CUMAN KLIK GAMBAR BINTANG ATAU VOTE KOK😁

©CatatanA_G2023
All Rights Reserved
Sign up to add Sekte Darah - Malapetaka [ON GOING] to your library and receive updates
or
#636kematian
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
THE TEDDY BEAR  cover
VAMPIR (HAECHAN HAREM) cover
MISTERI LORONG SEKOLAH [PROSES REVISI] cover
JANUR IRENG cover
TERSESAT (Wangxian/Yizhan) cover
Haunted dormitory✓ cover
Abang Gaibku ( NCT Dream)  cover
BALLERINA BERDARAH cover
Take My Hand cover
Tujuh Hari Setelah Ibu Pergi [SUDAH TERBIT] cover

THE TEDDY BEAR

27 parts Ongoing

Genre: Romance, Smute,Obses,harem Terinsfirasi dari manhwa ( Teddy Bear) Neo dan Heyu, pasangan suami istri muda, menemukan seorang remaja laki-laki berusia 14 tahun di jalan dengan boneka beruang di pelukannya. Tak tega, Neo mengadopsinya dan memberinya nama Tian, menganggapnya sebagai adik. Namun, seiring bertambah dewasa, Tian menyimpan perasaan terlarang pada Neo. Obsesinya semakin kuat hingga ia tega membunuh Heyu tanpa sepengetahuan Neo. Kini, Tian berusaha mengisi tempat yang kosong di sisi Neo, sementara rahasia kelamnya tersimpan rapat.