Bambu kuning atau biasa di sebut dengan pring gading di desaku. Aku tidak tau ini mitos atau fakta bahwa bambu kuning kata nya dapat bisa mengusir makhluk halus atau mencegah agar tidak masuk kedalam rumah. Hampir setiap rumah warga terdapat bambu kuning yang menempel di dinding ada juga yang di tanam depan rumah alasanya ya seperti yang tadi aku bilang. Saat ini di desaku sedang di hebohkan dengan sosok makhluk halus yang bernama p*c*ng berkain hitam itu sebab nya banyak bambu kuning di rumah warga. Desaku menjadi sepi seperti tidak ada penghuni semenjak di kabarkan rumor itu awal nya aku tidak percaya tapi setelah mendengar cerita dari salah satu warga yang kata nya pernah melihat maklhuk itu aku langsung berubah menjadi was was. Pensaran dengan cerita bambu kuning? Yuk langsung baca aja... --------------- Note: Asli dari pemikiran sendiri tanpa menjiblak dari cerita orang lain. Warning!!!! Cerita ini masih banyak kekurangan jadi maklumi saja jika masih banyak kata typo... Dan jangan suka menjiblak karya seseorang jika ingin menjadi penulis jadilah sesuai dengan kemampuan diri sendiri... Seeyou Star24September2022