Six Ways To Sunday [FIN]
  • Reads 576,884
  • Votes 59,534
  • Parts 57
  • Reads 576,884
  • Votes 59,534
  • Parts 57
Complete, First published Oct 22, 2022
TAMAT & PART LENGKAP
May contain some mature convos and scenes 

Jatuh hati sendiri: check!
Patah hati sendiri: double check!
Status hubungan dengan Amos aka Momo: Sahabat sejak orok.
I repeat: SAHABAT SEJAK OROK.

Sumpah demi apa pun, aku sudah move on dari sahabatku sejak orok, Amos Sahat Sinaga. Delapan tahun berlalu, sudah pasti aku melupakan patah hatiku saat melihat cowok itu mengucapkan janji sehidup semati dengan cewek lain. Di depan mataku. Catat. Salahku juga yang mau jadi best woman-nya.

Namun, Tuhan memang suka memberikan ujian yang berat kepada prajuritnya yang kuat. Amos kembali menjadi tetanggaku, setelah bertahun-tahun melanglang buana. Kali ini, dia kembali dengan tangan kanan Luci--euh, maksudnya, putri semata wayangnya. 

Pertanyaannya: Tuhan, aku nggak pernah daftar buat jadi prajurit yang siap mati di medan perang. Boleh resign, nggak?
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Six Ways To Sunday [FIN] to your library and receive updates
or
#23comedy
Content Guidelines
You may also like
Ini Gayatri, Istri Kangmas [21+] by Neo_Ka
57 parts Ongoing
Story Kedua Neo Ka🐰 Duda Series Pertama By: Neo Ka Gayatri Mandanu itu ingin hidup simpel, tidak ingin terlalu dikekang oleh siapapun bahkan kadang jiwa bebasnya mengambil alih, dengan kebebasannya berbicara di rumahnya yang selalu didengar oleh sang Ayah, membuat dia punya tekad besar hingga memilih besar di kota dengan sang Bibi. Bahkan sekolah pun disana, walau di awal mendapat tolakan besar dari kedua orang tuanya namun pada akhirnya dia meninggalkan desa dan orang terdekatnya. walaupun pada akhirnya akan kembali ke sana atas paksaan kedua orang tuanya. oOo Raden Mas Harsya Wiryadiningrat, laki-laki keturunan keraton yang hidupnya selalu di atur oleh sang Ibu dan Ramanya, selalu berporos tentang aturan tata krama keraton yang benar ia terapkan dalam kehidupan sehari-seharinya, bahkan caranya mendidik pun sama dengan ajaran keraton yang ia terima dari sang Ibu. Akibat Penceraiannya dengan sang istri yang meninggalkannya begitu saja membuat dia enggan buka hati, tambah lagi kepatah hatiannya karena juga tinggalkan oleh orang yang dia sayang membuat dia tambah malas menjalin sebuah hubungan yang serius, namun. Satu hal yang dia lupakan, Putrinya butuh sosok Ibu yang harus membimbingnya ke depan, karena bagaimanapun aturan keraton melarang keras untuk keperluan anak perempuan diketahui oleh Rama mereka. oOo Ini cerita bukan era zaman dulu, cuman emang latar keluargnya ada sangkut pautnya dengan tradisi Keraton. Yuk Mampir Sama anaknya Neo Ka yang satu ini🐰 ©Neo Ka🐰 ®Karya_Neo_Ka
You may also like
Slide 1 of 10
BEAUTY[1] AND THE BABY BOSS [BUNGKUS] cover
Luna (Repost) cover
Ini Gayatri, Istri Kangmas [21+] cover
Factory Romance cover
One Day [Completed] ✔️ cover
FEEL BLUE cover
Tepi Lintang cover
Under Nasa's Spell cover
Love For Rent (Antagonist Love Story) cover
INORE  [TAMAT] cover

BEAUTY[1] AND THE BABY BOSS [BUNGKUS]

31 parts Complete

Kita berdua emang sudah sangat dekat, seperti pasangan kekasih lah. Tapi, sayangnya setatus kita itu gantung banget. Apalagi pas aku tahu kalau dia itu, yeah sebenarnya aku nggak mau ngumbar-ngumbat aib orang lain tapi apa daya dia itu pemake. Hmmm, entah kenapa setelah aku dekat denganya serasa perasaan untuk lelaki lain itu nggak ada. Kebayang nggak sih kalau kita lagi bosan, mereka nggak ada dan kita sangat nggak bergairah untuk mereka yang lain. Menyebalkan bukan ? Cukup mereka-mereka saja yang ada di sekeliling. Selebihnya, hanya figuran. Sungguh hidup tanpa seorang kekasih itu nggak asik, apalagi kalau di gantung. Nyeseknya nggak ketulungan. Aku tahu dia sayang, tapi aku rasa dia nggan untuk bilang kata 'aku suka kamu' padahal sudah terlihat jelas di mata dan gerak geriknya. Lalu apa yang membuatnya terlihat nggak mau untuk memgatakan kata-kata itu. Dia nggak tau aja kalau aku juga bisa, capek. # 49 dalam RANDOM 19082017