Simpul Klandestin
  • Reads 8,265
  • Votes 990
  • Parts 11
  • Reads 8,265
  • Votes 990
  • Parts 11
Ongoing, First published Oct 23, 2022
Tidak pernah sekali pun Erika membayangkan bahwa dirinya akan terjebak skandal satu malam dengan TUNANGAN DARI SAHABATNYA SENDIRI!

*****

Sama seperti di sekolah pada umumnya, Erika Navya Narendra yang dulu masih remaja polos pernah diminta membuat daftar harapan--atau bahasa gaulnya bucket list--yang ingin diwujudkan di masa depan. Belasan tahun pun telah berlalu dan kini Erika sudah tumbuh menjadi wanita dewasa berkarir cemerlang yang hampir menginjak usia 27 tahun. Entah berapa impian yang sudah tercapai.

Untuk memastikannya, mari kita cek ulang bucket-list kuno itu!

Erika's bucket-list:

1. Jadi desainer baju pengantin yang sukses (suka banget liat gaun yang cantik!) ✔️
2. Punya galeri/butik ternama (aamiin) ✔️
3. Lihat abang-abang jatuh cinta + bahagia (terutama si kaku Bang Dami! Kalau perlu, gue yang buatin baju nikahannya sekalian!) ✔️
4. Buat bangga Mama - Papa :) ✔️
5. N̶i̶k̶a̶h̶ ̶s̶a̶m̶a̶ ̶c̶o̶w̶o̶k̶ ̶y̶a̶n̶g̶ ̶b̶a̶i̶k̶,̶ ̶s̶u̶p̶p̶o̶r̶t̶i̶f̶,̶ ̶p̶i̶n̶t̶e̶r̶,̶ ̶g̶a̶n̶t̶e̶n̶g̶,̶ ̶d̶a̶n̶ ̶b̶e̶r̶d̶u̶i̶t̶!̶ ̶(̶S̶o̶a̶l̶n̶y̶a̶ ̶g̶u̶e̶ ̶s̶u̶k̶a̶ ̶j̶a̶j̶a̶n̶,̶ ̶h̶e̶h̶e̶.̶)̶
TERLIBAT SKANDAL SATU MALAM DENGAN KLIEN PRIA YANG PARAHNYA ADALAH TUNANGAN DARI SAHABATNYA SENDIRI! ✔️✔️✔️

Lho, lho, siapa yang berani mengacaukan bucket-list miliknya!?
All Rights Reserved
Sign up to add Simpul Klandestin to your library and receive updates
or
#526skandal
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Mysha(21+)  cover
Rent a Date [FIN] cover
Tanda Seru cover
OneShott cover
because of my stupidity cover
Personal Assistant! ✔️ cover
The Honeymoon Is Over [FIN] cover
Imperfect Couple cover
HARTA, TAHTA, MAS JAKSA!! || END cover
TANYA GENGSI cover

Mysha(21+)

29 parts Ongoing

Semua orang tahu, seberapa tak suka nya Sabrina Mysha dengan dosennya yang bernama Bima Wiratama Surya. Karena pria itu selalu menatap tajam kearah nya ditengah jam perkuliahan berlangsung. Dan, karena satu kondisi, dia harus menjebak dosennya itu ke dalam permainan penuh gairah. Apa Mysha berhasil menuntaskan aksinya? Atau dia yang terjebak dalam permainan yang dia buat sendiri?