Story cover for ARGAN 2 : The Last Wish by Ctraa1323
ARGAN 2 : The Last Wish
  • WpView
    Reads 309,749
  • WpVote
    Votes 27,067
  • WpPart
    Parts 28
  • WpView
    Reads 309,749
  • WpVote
    Votes 27,067
  • WpPart
    Parts 28
Ongoing, First published Oct 28, 2022
Katanya, takdir itu permainan Tuhan. 

Dipertemukan, lalu dipisahkan. Entah karena keinginan, ataupun keadaan. Entah ketika hati siap melepaskan, atau kala terpaksa mengalah pada putusan Sang Pencipta. 

Dihari Lara melepaskan Argan, hatinya terluka. Namun tak sedikitpun ia menyesal dengan harapan semua akan baik-baik saja seiring berjalannya kala. 

Hari demi hari berganti. Tiga tahun berlalu sejak saat itu. 

Dan sayangnya... Argan kembali bersama dengan permainan takdir yang baru.

"Jangan pedulikan aku. Tak perlu menoleh kala aku terjatuh. Cukup sadari bahwa aku pernah menjadi bagian dari masa lalumu."






Started: 25 Desember 2022
Finish: -

Copyright ©ctraa1323
All Rights Reserved
Sign up to add ARGAN 2 : The Last Wish to your library and receive updates
or
#28konflik
Content Guidelines
You may also like
ALKATRIX [COMPLETED] by kyxfazaa
69 parts Complete
Solidaritas? Brutal? Teka-teki? Cinta? Perjuangan? Selamat datang di Alkatrix! "Bagi gue gak ada yang namanya kebetulan, semua itu udah direncanakan Tuhan. Termasuk lo Ra," Jaeson Difarga Pratama, sang ketua Alkatrix. Laki-laki labil yang dipenuhi dengan kegelisahan hati yang tak tentu. Takdir mengharuskannya melangkah maju menuju masa depan. Namun, apakah boleh ia menoleh kebelakang? Entah hanya untuk melirik atau kembali memberi titik. Pertemuannya dengan gadis cantik dan cerdas menjadikan pengalaman baru dalam hidupnya. Rasheilani Dwikaniza Rahman. Musibah yang datang silih berganti menjadikannya sosok yang kuat. Ia selalu menanggung semuanya sendiri, tak mau terlihat lemah didepan orang lain. Dunia ini tak sempit. Hanya Tuhan telah merancangnya sedemikian rupa agar kita bertemu. Entah untuk sekedar bertatap muka atau memberikan luka. -Rasheilani. | Bagi kalian yang telah selesai membaca cerita Alkatrix ini, bisa dilanjut ke cerita sekuelnya ya. Judulnya 'SATRIA | ALKATRIX 2'. terimakasih semuanya | --- Cerita ini murni karya aku sendiri. Mohon maaf bila ada kesamaan nama, tokoh, latar, alur dan lainnya. • Rank 1 in Ceritasma (24042021) • Rank 1 in Remajasma (14112020-01082021) • Rank 1 in Wattpaders (18012022) • Rank 1 in Solidaritas (24112020) • Rank 1 in Brutal (03112020) • Rank 1 in Rara (01122020) • Rank 1 in Arga (07122020) • Rank 2 in Arga (10112020) • Rank 2 in Konflik (20052021) • Rank 2 in Ceritasma (15042021) • Rank 2 in Remajasma (06102020) • Rank 2 in Wattpaders (02042021) • Rank 3 in Geng (29092020) • Rank 3 in Ceritasma (09022021) • Rank 3 in Wattpaders (21082021)
DEAR LAURA (ON GOING)  by Nisaptryy_04
47 parts Complete
Laura Diandra seorang gadis sederhana yang hidup tanpa kasih sayang seorang ayah. Gadis yang selalu gagal dalam hal percintaan, kekeluargaan maupun pertemanan. perlahan hidupnya kian berubah setelah bertemu dengan seorang pria yang mampu mengubah alur hidupnya menjadi sedikit bermakna. Seiring berjalanya waktu perasaan di antara keduanya tumbuh begitu saja. Namun sangat di sayangkan terdapat suatu kebenaran yang membuat Laura harus mengubur dalam dalam perasaanya kepada laki laki itu. Gadis itu mencoba melupakan sosok pria itu dengan cara menerima seseorang yang juga mencintainya, walaupun ia tahu hal ini akan membuat ke 3 nya terluka. Akankah gadis itu bisa benar benar melupakan dan membuka hati untuk seseorang yang baru? Atau kembali kepada pria yang ia cintai? ------ "Ada yang Pura Pura mencintai yang Baru, sedangkan Hati nya tertuju pada orang lama" _Gathan Melviano_ ------ "Lo lupa Van, kepergian Lo bukan kunci untuk segalanya. Tapi menambah Luka seseorang yang di tinggal pergi" _Adelia Agustin_ ------ "sakit Vel, di saat gue harus melepaskan seseorang padahal menggenggam nya saja belum sempat" _Kevano Regar Dinata_ ------ "gue sarankan, jika Lo suka Dia, biarin Dia Bahagia. Lo Boleh Egois Buat Diri Lo Bahagia, Tapi Lo Jangan Egois Buat ngerenggut kebahagiaan orang lain" _Marvel Argantara_ ~~~~ Disini kalian Akan mengenal betapa pedih nya tak di anggap, betapa sesak nya Cemburu, betapa sulit nya merelakan, betapa pahit nya kehilangan, dan betapa tulus nya pengorbanan :) Masih penasaran Dengan cerita nya? Kuyy Baca aja!! **** Jangan lupa vote dan komen!! Tinggalkan jejak ✨ Share cerita ini jika kalian suka! DILARANG PLAGIAT⚠️⚠️ INI MURNI HASIL PEMIKIRAN SENDIRI KALAU ADA KESAMAAN PADA NAMA TOKOH, TEMPAT, MUNGKIN ITU HANYA KEBETULAN!!!
ALEANGGA [On Going] by Msryssmyta_
6 parts Complete
Warning‼️‼️ 🚫USAHAKAN FOLLOW DULU SEBELUM BACA!!! ⛔Jangan lupa tinggalkan jejak⛔ Happy reading 🤗 ••••ooo0000ooo•••••• Alea Arabelle gadis cantik dengan senyum manisnya yang hiperaktif,cerewet,banyak tingkah,ceria ,selalu tersenyum walaupun suka di bully oleh saudara tirinya. yang bisa meluluhkan dua manusia cuek dan dingin. Sampe yang salah satu nya bucin. Tapi dibalik wajahnya polos dan terlihat baby peace ia menyimpan berbagai luka yang ia alami. Penyakit, keluarga, bullying,mengejar cinta yang selalu menyakitinya, hingga ia mendapatkan teman cowok yang bisa membuatnya kembali bangkit. Tapi.... Tepat di hari ulang tahunnya ia pergi meninggalkannya untuk selamanya. Sampai orang orang yang ada di sekelilingnya mengira ia tidak mempunyai masalah. Ya alea menyembunyikan semuanya dia menipu dengan wajah polosnya dan senyum tulusnya hingga orang orang di dekatnya menyesal setelah kepergiannya.. Ka angga... Mas A.... Baby aga panggilan yang selalu alea berikan kepada lelaki yang di cintanya tapi laki laki itu selalu menyakiti hatinya. Sampai akhirnya laki laki itu menyesal. Ia rindu akan panggilan yang selalu terngiang-ngiang di telinganya. Ya dia ingin wanitanya kembali. Tapi semuanya itu mustahil karena alea sudah pergi... Pergi meninggalkannya Untuk selamanya.... "Ka angga alea mau izin ya.izin ataupun engga lea tau ka angga gak akan pernah peduli:). Lea mau izin bobo sama arga. Sama bunda. Lea kangen sama mereka. lea mau nyusul mereka. Setelah ini lea gak bakal ganggu ka angga lagi .. janji..." Angga yang membaca surat itu merasakan hatinya sakit ,sesak kenapa alea malah mengatakan ini. Tak terasa buliran air matanya menetes begitu saja. Start: 13 November 2021 Finished:-
You may also like
Slide 1 of 20
VERDRIET cover
Arcus & Raine [On Going] cover
KENZOYA cover
Antara Cinta dan Lara  cover
ALKATRIX [COMPLETED] cover
Mari Kita Berdamai dengan Luka  (TAMAT) cover
Angkasa or Vanara [New Version]✅️ cover
Luka Sekarat Rasa [END]✓ cover
AMENABLE [COMPLETED] cover
CLOSER cover
Sadena cover
AKARA (Terbit) cover
DEAR LAURA (ON GOING)  cover
KENSIE[End] cover
Become an Antagonist Fiance (SELESAI) cover
Lifia  cover
SHEZA cover
HIDDEN SIDE cover
ALEANGGA [On Going] cover
Rasa [Nakamoto Yuta] ✔ cover

VERDRIET

16 parts Ongoing

"Jantung gue rusak nar. Jangan menaruh harapan apapun sama gue, karena gue sendiri pun gak berani untuk berharap bahagia. *** "Untuk apa gue menjalani pengobatan kalau pada akhirnya gue akan pergi?" *** "Kenapa harus bohong? Kenapa lo suruh gue pergi dari lo sedangkan lo pilih dia? Rumah gue cuma lo ngit terus gue harus pulang kemana setelah ini?" "Harusnya dari awal lo bilang kalau gue cuma di jadiin percobaan untuk hati lo, jadi harapan ini gak akan ada." *** "Tolong donorkan tulang sum-sum kamu untuk Galaksi, Papi mohon nar. Galaksi segalanya untuk Papi." *** "Gue gak bisa kasih kebahagiaan untuk lo nar." "Kita jemput kebahagiaan sama-sama mau?" *** Star: 23 April End:? 1# Penerbitakad (6 Mei 2022) 2# Bully (4 Juni 2022) 3# Secret (10 November 2022) 3# Luka (18 Januari 2022)