Story cover for Mantra Cinta Raisa (Complete) by alvionitashinta
Mantra Cinta Raisa (Complete)
  • WpView
    Reads 3,682
  • WpVote
    Votes 309
  • WpPart
    Parts 7
  • WpView
    Reads 3,682
  • WpVote
    Votes 309
  • WpPart
    Parts 7
Complete, First published Feb 10, 2015
Meja itu kini dikerumuni oleh 4 orang siswi. Mereka penasaran sama Mantra Cinta yang diceritain sama Dena. Dena,Nesa, dan Laila mendesak Raisa untuk mencoba Mantra tersebut. Karena mereka penasaran sama Raisa yang selama ini selalu cuek bebek kalau soal cowok. Awalnya Raisa menolak. Tapi lalu Raisa akhirnya mengalah dan melakukan Mantra Cinta itu.

Raisa menusukkan jarum ke jari telunjuknya dan mulai menuliskan nama orang yang ia sukai dengan darah dari jari telunjuknya
'Adrinata Fahrezi'

Kedua mata Nesa, sahabat Raisa membelalak kaget. "lo suka Rezi sa?". Raisa menggeleng pelan. "Toh ini cuma permainan doang kan. Gue nggak percaya sama yang namanya Mantra Cinta kayak begini". Nesa mengangguk setuju. 'Iya juga yaa lagian selama ini sifat Raisa ke Rezi tu dingin dan jutek amat. Jadi nggak mungkin Raisa suka sama Rezi.' pikir Nesa

Tapi tanpa mereka sadari efek Mantra Cinta itu ternyata membuat keadaan sekitar berubah total.
All Rights Reserved
Sign up to add Mantra Cinta Raisa (Complete) to your library and receive updates
or
#209hope
Content Guidelines
You may also like
Not A Simple Love (TELAH TERBIT) by Glaucia_Coma
39 parts Complete
Bagaimana rasanya ya, seandainya kamu terpaksa harus mendatangi sebuah kencan buta untuk menggantikan seseorang yang memegang rahasia terbesarmu? Hm, Arlita saat ini merasakannya. Mengemban tugas untuk mengacaukan suatu perjodohan, ia harus berpura-pura menjadi Dara, saudari tirinya yang menyebalkan. Sementara wanita itu berhasil mendapatkan hati laki-laki yang selama ini Lita cintai. Tak ada jalan lain selain menuruti keinginan Dara dan berhadapan langsung dengan Pratama si laki-laki ketus yang seharusnya Dara temui. Segalanya berjalan lancar hingga di keesokan harinya laki-laki bernama Tama itu tiba-tiba berbalik mengejar Lita yang dikiranya sebagai Dara. Tak ada celah untuk membenci laki-laki yang sebenarnya berhati hangat itu. Hingga pada satu titik, mengenal Pratama justru membawa Lita pada satu rahasia pilu yang mengikatnya bersama laki-laki itu. Hm, akankah cinta yang sederhana itu tetap ada setelah mereka mengetahuinya? *** "Cinta lebih rumit dari itu. Lebih sulit. Dan bertemu denganmu menyadarkan ku bahwa selamanya takkan pernah ada cinta yang terlalu sederhana jika itu kamu." -Arlitha Maheswari Kusuma- "Jika terlalu sulit untukmu, aku akan membuatnya jadi sesederhana mungkin agar kamu mengerti. Kalau "cinta" itu bukan hanya aku, tapi kita." -Pratama Radjawangsa- TIDAK MENOLERANSI TINDAKAN PLAGIARISME! SEKALI KETEMU ADA YANG JIPLAK, JANGAN HARAP BISA HODUP TENANG‼️ Rated : 15+ 9 November 2020 Rank 1 #Roman
RION IS MY MANTAN! by anitaida89
39 parts Complete
PERHATIAN CERITA INI BELUM SEMPET REVISI JADI MOHON PENGERTIAN ATAS TYPO² YANG ADA ..... " enggak yon! aku gamau putus dari kamu! aku cinta sama kamu yon!" seru gadis bernama Aira memohon menggenģgam tangan kekasihnya yang mungkin sekarang akan menjadi MANTAN!. cowok itu menghempaskan tangan Aira kasar, " gue mau putus!" Aira menumpahkan air matanya, jatuh begitu saja didepan cowok yang sangat dia cintTAI!, " enggak! Rion pliisss kasih tau aku apa salah aku sampe kamu minta putus" " lo jelek, dekil, jorok, gendut, malu- maluin, pinter doang kalo gacantik percuma!" jleb hati Aira sakit! sakit sekali, orang yang dulu suka menghapus air mata kesedihannya kini justru malah membuat air mata kesedihan itu mengalir deras. " aku janji Yon! aku janji bakal berubah! aku bakal diet ketat buat kamu aku bakal pake sekin sekin ker atau apalah itu demi kamu Yon, tapi tolong...... jangan pergi dari aku" Aira menggenggam tangan Rion, tapi Rion menghempasnya seolah- olah Aira itu kuman. " gausah, gue bisa dapet yang lebih baik dari elo! gue balik" ujar Rion meninggalkan Aira di tengah gelapnya taman yang sepi itu. Aira menundukkan kepalanya, dengan kasarnya dia menghapus air mata yang jatuh untuk pemuda yang dia cinTAI! aira berbalik menatap keprgian Rion," baik Rion, kita lihat nanti siapa yang akan menyesal aku atau kamu?" gumam Aira tersenyum miring. ...... Judul awal: penyesalan mantan! haduuuehhhh semoga cerita yg ini lariss manisss Pernah mencapai rank 🏅🏅Rank; - 🥇1 in ingatan -🥇 1 in aneta - 🥉3 in alandra - 🥇 1 in alandra - 9 in cewekcantik
THE CLIMB [Completed] by prlstuvwxyz
8 parts Complete
Cerita diprivate acak biar gak diacak-acakin. Follow dulu kalo mau baca secara lengkap (Humor-Teenfiction) "ngakak terus daritadi" "ceritanya mulai bikin baper euy, ada cerita yang relate banget lagi sama aku" "gue baper kadang ketawa kadang nangis, kadang dibilang mama 'kamu kenapa sih?' atau ga 'kamu chatan sama pacar ya?' padahal ga punya" "ya allah nyesek amat ya jadi lu" "ga tau harus tawa atau ikut sedih" "boljug caption ig" "gue yakin 100% yang buat cerita ini otaknya rada geser juga" "gue ga berenti ngakak kalo alip ngomong" "deg-deg an nih, kalo gue di posisi mereka" "jadi pengen kesitu" "kok lucu sih thor, gue ketawa mulu kalo baca story lu" "gue sedih sambil ngakak kayak orgil" "nah iya gue juga bingung kasih tau dong thor" Tentang Alyviah yang kepergok calon gebetan, sedang 'Bersolo Karir' di depan kipas angin ruang tamu rumahnya. Dan ketika Alyviah sedang melangsungkan 'Konser Tunggal' di dalam kamarnya, lagi-lagi ia kepergok. Misi tersulit Alyviah cuma satu, melelehkan es batu berjalan seperti Rafka si 'Anak Gunung'. Seperti kalian ketahui, karakter Anak Mapala atau Anak Gunung biasanya lebih mementingkan 'Dunia Alam' nya, ingin bebas, tidak mau terikat dengan apapun, tidak suka peraturan, dan berbagai karakter lainnya. Ya memang sih, Anak Mapala juga jadi incaran cewek-cewek di kampus karena mereka adalah sosok petualang. Kemungkinan perjuangan Alyviah akan seperti pendakian. Medannya terjal dan membuat kelelahan karena miring beberapa puluh derajat, tidak lurus, kadang licin, terjungkal, tersungkur, dan terjatuh. Namun, apakah akhir perjalanan Alyviah akan mendapati pemandangan yang indah? Terselip juga cerita tentang pendakian, ada beberapa gunung yang akan ditaklukkan. Mari mendaki---tertawa, sedih, kesal, kecewa, marah, baper bersama!
Tokoh Utama by MailaIsnaFadhea
21 parts Complete
" Lo ngga lagi berubah ke alter ego Lo yang lain kan ?" Tanya Icha memastikan karena jawaban dari raksa tidak sesuai dengan apa yang ia inginkan. Yang ditanya malah senyum senyum sendiri. "Kumat kan Lo malah kerasukan sekarang, senyum" ngga jelas lagi" "Takut ya lo kalo gue kerasukan bneran?" "Ish seriusan raksa gue nanya beneran" " Lo mau gue jawab seserius apa Cha karena itu emng jawaban gue" "Terus apa hubungannya posisi sama penyakit?" "Ada, klo gue ngasih tau ke bokap tentang penyakit gue ini sama aja kaya gue yang ngambil peran tokoh utama dari Abang gue sendiri" " Abang? Bang reja maksud lo?" "Apaan si sa jawaban Lo ambigu bgt bang reja ga mungkin kali sejahat itu sama Lo nganggep lo rebut kasih sayang bokap Lo" "Iya gue tau bang reja ngga cuman ngga sejahat itu tapi dia juga sayang bgt sama gue, kalo Lo jadi gue emng Lo tega biarin diri Lo sendiri rebut tokoh utama yang seharusnya bukan milik Lo?" " Tokoh utama apaan lagi si sa, kita ini di dunia nyata jadi ya tokoh utama nya ya cuman diri Lo sendiri, gue saranin mending Lo buruan bilang ke bokap Lo tentang penyakit lo itu" Raksa tertegun mendengar perkataan Icha itu " Lo malu yah punya calon pacar penyakitan mental kaya gue?" "Apaan si emng gue mau jadi pacar lo " Jawab Icha sepelan mungkin. " Kalo mungkin Lo nantinya jadi pacar gue sa, gue ga bakalan malu punya pacar seorang raksa yang menurut Lo, Lo adalah manusia penyakit mental karena itu ngga jadi masalah buat gue tapi masalahnya apa iya gue pantes, bersanding sama Lo yang terlalu sempurna buat gue, dan lagipula gue masih ada rasa buat Abang lo sa"batin Icha Tanpa mereka sadari setelah percakapan mereka berhenti disana mereka saling bergumam dalam hati, sambil menikmati sejuknya terpaan angin sore di tepi ladang sawah.
Janji yang Dikhianati [on going] by larisaputrihari
200 parts Ongoing
Hujan turun dengan deras,membasahi jalanan kota yang sepi.Malam yang dingin terasa semakin menusuk,seakan menggambarkan apa yang dirasakan oleh Raisa saat ini.Ia berdiri di bawah cahaya redup lampu jalan, tubuhnya gemetar,bukan hanya karena dinginnya udara,tetapi juga karena hatinya yang baru saja dihancurkan berkali-kali. "𝙹𝚊𝚗𝚐𝚊𝚗 𝚙𝚎𝚛𝚌𝚊𝚢𝚊 𝚜𝚒𝚊𝚙𝚊 𝚙𝚞𝚗.𝙱𝚊𝚑𝚔𝚊𝚗 𝚍𝚒𝚊 𝚢𝚊𝚗𝚐 𝚙𝚊𝚕𝚒𝚗𝚐 𝚔𝚊𝚞 𝚌𝚒𝚗𝚝𝚊𝚒 𝚋𝚒𝚜𝚊 𝚖𝚎𝚗𝚞𝚜𝚞𝚔𝚖𝚞 𝚍𝚊𝚛𝚒 𝚋𝚎𝚕𝚊𝚔𝚊𝚗𝚐." Pesan misterius itu bukan yang pertama kali ia terima. Dalam beberapa minggu terakhir,pesan-pesan seperti ini terus berdatangan, seakan ingin memperingatkannya akan sesuatu yang lebih besar, sesuatu yang belum ia ketahui sepenuhnya.Awalnya,ia berpikir itu hanya ancaman kosong,tapi semakin hari,semakin banyak keanehan yang terjadi di sekitarnya. Rahasia mulai terungkap.Orang-orang yang selama ini ia percayai ternyata menyimpan sisi gelap yang tak pernah ia bayangkan. Adrian,pria yang selama ini selalu ada untuknya,mulai menunjukkan sikap yang mencurigakan.Ada panggilan telepon yang ia sembunyikan,ada tatapan yang berubah setiap kali ia bertemu dengan Karin.Lelaki itu bilang ia mencintainya,tapi benarkah?Atau justru ia yang selama ini paling pandai membohonginya? Rayhan,cinta pertamanya yang pernah mengkhianatinya,kembali dan berusaha menebus kesalahannya.Kata-katanya penuh penyesalan, tatapannya begitu tulus, tapi bagaimana Raisa bisa mempercayainya lagi setelah luka yang begitu dalam? Dan Reno, lelaki dari masa lalu yang tiba-tiba muncul kembali,membawa cerita yang lebih mengejutkan.Ia mengaku pergi bukan karena keinginannya sendiri,melainkan karena ancaman yang ia terima.Dan orang yang mengancamnya adalah?Tapi,apakah itu benar? Atau hanya kebohongan lain yang akan melukai Raisa lebih dalam lagi? Ini bukan hanya kisah cinta. Ini adal
You may also like
Slide 1 of 10
RAYCILA [END] cover
CINTA YANG NYATA cover
Not A Simple Love (TELAH TERBIT) cover
Find A Way to My Heart (SUDAH TERBIT) cover
RION IS MY MANTAN! cover
THE CLIMB [Completed] cover
Tokoh Utama cover
LOVERA cover
Arsyilazka cover
Janji yang Dikhianati [on going] cover

RAYCILA [END]

37 parts Complete

Benar kata kebanyakan orang, tak ada yang namanya lelaki dan perempuan bersahabat tanpa ada rasa cinta pada salah satu dari mereka, hal itu benar-benar dirasakan oleh Rayen dan Cila, persahabatan keduanya tak semulus yang mereka kira karena mulai timbul perasaan satu sama lain namun tak saling mengungkapkan. Hubungan keduanya dibuat semakin sulit karena bimbangnya perasaan Rayen, Cowok itu selalu bingung harus memilih Cila atau Michelle- mantan pacarnya. ketika Rayen sudah mulai memantapkan hatinya untuk Cila, teka-teki mulai bermunculan yang membuat Cila sial terus menerus. Penderitaan dan kesialan untuk Cila yang tiada henti, salah paham antara Rayen dan Cila yang membuat keadaan semakin buruk, mampukah Rayen dan Cila melalui segala rintangan yang terjadi kepada mereka?