PILIHAN TERBAIK (Tamat - Revisi)
  • Reads 20,419
  • Votes 813
  • Parts 48
  • Reads 20,419
  • Votes 813
  • Parts 48
Complete, First published Nov 16, 2022
Antariksa merasa terjebak dalam perjodohan yang ibunya buat. Hal klise yang tidak bisa dihindarinya karena belum juga bisa membawa calon istri sampai pada waktu yang sudah disepakati. Dan kali ini, dirinya harus menghadapi calon istri yang tidak diinginkan. Bagaimana bisa dia menikah dengan wanita yang pernah menjadikannya target balas dendam di masa lalu? 

Maka, saat wanita itu mengajukan ide gila untuk membatalkan perjodohan yang berlangsung, tanpa pikir panjang Antariksa menyetujuinya. Namun, sayangnya ide itu pada akhirnya hanya melukai hatinya yang diam-diam telah menaruh hati pada wanita itu. Jadi, haruskah Antariksa melawan ego dan mengakui perasaannya? Atau tetap melanjutkan rencana pembatalan perjodohan dan meyakini waktu akan menyembuhkan hatinya secara perlahan?
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add PILIHAN TERBAIK (Tamat - Revisi) to your library and receive updates
or
#24cintadalamdiam
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 9
Ku Mau Dia (End) cover
Dewa Untuk Dara [✔] cover
I Think I'm in Love [TAMAT] cover
Rania dan Raditya cover
My Spring Love [END] cover
Siti Bukan Milea (End) cover
Goresan tinta TAMAT✓ cover
Why Atha (Lengkap) cover
Please be my husband! cover

Ku Mau Dia (End)

96 parts Complete

"Aku juga sudah berusaha memperkecil perbedaan diantara kita, tapi tetap saja itu masih sangat besar." "Aku menyerah, Sya ...." "Karena apa pun yang aku lakukan tidak akan pernah bisa sebanding dengan apa yang kamu punya." - Galang Satya Wicaksono - "Apa benar-benar sudah tidak ada lagi harapan untuk hubungan kita, Lang?" "Walaupun aku melepas semua yang kumiliki agar bisa tetap bersama kamu." - Natasya Wiratmaja - **************************************************** Kisah cinta seorang pemuda anak supir bajaj yang putus sekolah dengan seorang gadis mandiri serta multitalenta yang telah meraih sukses di usia muda. Seperti apa lika -liku perjalanan cinta mereka berdua? Akan kah kisah cinta mereka berakhir di pelaminan ketika jurang perbedaan yang menghadang, terbuka sangat lebar.. **************************************************** Highest rank : #1 ==> perbedaan #1 ==> harapan #5 ==> penantian #7 ==> setia #10 ==> kesetiaan #18 ==> cintasejati #22 ==> kisahcinta #92 ==> persahabatan