▲ FOLLOW SEBELUM DIBACA ______________________________________ [Bijak dalam berkomentar dan hargai karya penulisnya, follow sebelum di baca] _________________________________________ Mahira Hasna Kamila Gadis cantik yang terkenal dengan sifat Pendiam dan penurut. Bagi orang orang Hasna hanya santri yang cukup pendiam. namun belum banyak yang tau sisi lain dari Hasna yang menyimpan banyak misteri. Siapa yang menyangka Hasna malah dijodohkan dengan seorang Gus yang sering menghukum para santri nya Muhammad Devan rafasya hafidz seorang Gus yang terkenal dengan hukum hukuman yang sangat tidak segan segan kepada santri nya. Sifat Gus Devan yang dingin, cuek dan juga receh kepada keluarga nya. Membuat Hasna harus merasakan manis dan juga pahitnya kehidupan berumah tangga bersama Gus Devan. *Sekuat dan sesabar apa lagi Hasa harus menghadapi ini" Bagaimana penasaran dengan hubungan mereka? Mari kita baca saja sama sama...!!