Kehilangan pasangan hidup selama-lamanya membuat Rina memilih untuk hidup demi kedua putra tercintanya, tanpa ingin memulai hidup baru dengan lelaki baru. Namun pertemuan nya dengan seorang gadis kecil, yang terlihat manis namun menyimpan banyak luka, membuat Rina harus berhubungan dengan ayah dari gadis kecil itu yang tidak lain dan tidak bukan adalah Najefan, lelaki yang menjadi cinta pertama sekaligus lelaki pertama yang membuat Rina, patah hati. Belum sampai disitu, penderitaan Rina kembali di uji mana kala, ibu mertua nya meminta Rina untuk menikah dengan kakak iparnya? heol big no! Rina masih waras, dan tidak ingin menjadi madu di antara rumah tangga kakak iparnya. tapi masalah yang sebenarnya adalah, putra sulungnya, Vano yang memiliki wajah dari duplikat mendiang suami nya itu dengan tegas mengatakan bahwa dirinya tidak membutuhkan seorang ayah baru, karena bagi Vano, ayah Jendral adalah ayah yang terbaik dan satu-satunya bagi dirinya dan juga bagi Jean. Mampukah Rina bertahan dengan pendirian nya dan keinginan anak sulungnya untuk tidak menikah kembali, atau justru Rina akan berpaling dan kembali menikah dengan orang lain, atau, kakak iparnya, atau bahkan dengan cinta pertamanya?