An Art Gallery [END]
  • Reads 1,228
  • Votes 96
  • Parts 20
  • Reads 1,228
  • Votes 96
  • Parts 20
Complete, First published Nov 26, 2022
Nadin Zhieyra, selalu merasa gagal dalam mancapai sesuatu. Tak ada satu pun yang bisa menarik Nadin untuk melakukannya dengan serius. Mencari di mana bakat dan jati dirinya bukan hal yang mudah.

Sahabatnya, Raelna. Menyarankan agar Nadin mempelajari sastra dan kesenian. Nadin mulai mencari jati dirinya dengan pendekatan pada sastra dan hal-hal yang berbau seni. 

Nadin pergi ke salah satu Galeri Seni dan menemukan banyak hal baru disana.Juga teman baru, Aqiel. Laki-laki yang berhasil menarik perhatian Nadin untuk belajar kesenian dan sastra. 

Nevy Aqiel Khaezure adalah seorang seniman sekaligus penulis. Lukisan dan karya-karyanya banyak terkenal dimana-mana. Pertemuan mereka memberikan banyak pelajaran baru dalam hidup Nadin. 

Aqiel mengajari Nadin, mulai dari menulis hingga melukis. Nadin pantang menyerah karena menurutnya, Aqiel punya semangat yang tinggi dan serius dalam mengajarinya.

Bagaimana kelanjutan cerita pertemanan Nadin dan Aqiel? 
Apa yang akan terjadi setelah Nadin terjun ke dunia seni dan sastra?
All Rights Reserved
Sign up to add An Art Gallery [END] to your library and receive updates
or
#73lukisan
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Forever be a Friend [Completed] cover
Like A Dream [COMPLETED✔] cover
SENANDUNG DI KOTA JOGJA (BELUM SELESAI AKAN DI REVISI) cover
365 Days (End) cover
Kepada, [TAMAT] cover
WITHOUT MISTAKES  cover
Cinta Tak Selamanya Abadi cover
Pojok Aksara cover
Never Started (Complete) cover
My Little Angel  cover

Forever be a Friend [Completed]

34 parts Complete

#Challenge30gp Note : Kuharap kalian membaca hingga akhir, tidak penasaran di awal saja. :) Sebuah kejadian klise membuat Rion dan Dea menjadi sahabat dekat. Keduanya dipertemukan semesta untuk saling melengkapi satu sama lain. Tak hanya itu, masalah yang Rion hadapi membuat pemuda itu sering hilang kontrol. Hanya dengan Dea, Rion bisa berbagi segala keluh kesahnya. Hingga suatu ketika, datang seseorang yang tidak mereka duga sebelumnya. Percikan perasaan suka yang timbul dari keduanya mengharuskan salah satu memendam perasaan itu demi persahabatan mereka. Mulai hari itu juga semuanya berubah. Akankah semesta mendukung mereka untuk tetap menjadi sahabat? Atau merenggangkan kedekatan mereka sementara waktu? Ini tentang Rion dan Dea. Tentang Mimpi, Persahabatan, dan Hati yang menyatu dalam ikatan rasa. ✨✨✨ Plagiat dilarang mendekat! Start : 24 April 2020 Finish : 24 Mei 2020