Nevada : Save Our Rank [Terbit✓]
  • Reads 1,793
  • Votes 423
  • Parts 28
  • Reads 1,793
  • Votes 423
  • Parts 28
Complete, First published Dec 01, 2022
[Dibukukan ✓]

Penthouse Class adalah istilah yang tidak asing bagi seluruh pelajar di kota Nevulie. Sebuah kelas yang berada di ketinggian 100 lantai di gedung Heraza High School. Dimana di lantai bawahnya terdapat asrama untuk ditempati oleh 7 orang dengan tingkat kecerdasan yang sangat tinggi di berbagai bidang.  Kelas ini sudah ada selama 100 tahun lamanya. 

Pemilik ranking pertama yang memegang rekor terlama di Penthouse Class diketahui mati secara misterius tepat di hari ulang tahun sekolah, dan akan segera diperebutkan kembali oleh siswa-siswa Heraza High School. Ada peraturan yang mengerikan, jika salah satu dari ketujuh siswa Penthouse Class mati maka disitu terjadi perebutan ranking. Tidak heran banyak siswa kelas lain yang mencoba membunuh. 

Ketujuh siswa Penthouse Class yang mengetahui hal itu mulai tertekan, apakah mereka akan mempertahankan posisinya atau akan dilengserkan oleh siswa kelas lain?


Disclaimer : Cerita ini diikutsertakan dalam Writing Marathon Challenge bersama Cakra Publisher
All Rights Reserved
Sign up to add Nevada : Save Our Rank [Terbit✓] to your library and receive updates
or
#358nathan
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
WE || THE LAST CHAPTER  cover
𝗕𝗲𝘁𝘄𝗲𝗲𝗻 𝗥𝗮𝗶𝗻 𝗮𝗻𝗱 𝗗𝗲𝗯𝗿𝗶𝘀 cover
Discipline  cover
Who Killed Ronald Waine? cover
𝗨𝗡𝗪𝗔𝗡𝗧𝗘𝗗 𝗛𝗨𝗦𝗕𝗔𝗡𝗗 [MarkHyuck]🔞🔞🔞 cover
Liavin Smith cover
My Papa cover
TWILIGHT cover
Azzura  cover
M.A.F.I.A IN THE MORNING ✅ cover

WE || THE LAST CHAPTER

9 parts Ongoing

"Crush ku?, crush ku?" "Kamu" _-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_ "Ceritanya singkat, namun melekat. Bukan takdir, tetapi hanya sekedar hadir. Ini bukan tentang komitmen, namun hanya moment" ~ Delia Octavia "Memilikimu adalah halusinasi. Kamu nyata, tapi terasa seperti fatamorgana" ~ Ardanta Mahardika _-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_ Delia Octavia, biasa di panggil Delia, gadis periang yang baru merasakan indahnya cinta. Gadis labil dengan segudang omongan pedasnya, membuat ia sering mendapatkan musuh dengan cepat.