[Teenfiction-Spiritual] Memorabilia A romance story by akufani ••• Aku terus diam, diam, dan diam. Sampai akhirnya riuh rasa dalam dadaku kembali teredam. Tenggelam. Dan akhirnya karam. Hilang? Tidak sama sekali. Getar itu masih tetap menggelora dalam dada. Gemuruh berisik itu masih hadir hanya dengan aku menyebut namanya. Namun, tetap saja. Rasaku ini tidak tersampaikan kepada penerimanya. Tidak akan pernah. •••All Rights Reserved