Quirk, itu adalah kemampuan yang sudah tidak jarang lagi ditemukan di berbagai negara. Hampir semua orang mempunyai Quirk, mereka yang tidak mempunyai keunikan itu akan ditindas dan dianggap remeh oleh banyak orang.
Tetapi kehidupan sang gadis quirkless ini berubah 180° setelah bertemu dengan sesuatu bayangan yang dia tidak tahu apakah manusia atau mungkin bukan.
" Jangan kabur dari takdirmu! Ini adalah kehidupanmu, jadi jangan pernah kembali lagi ke belakang dan menyerah. Mengerti? "
-Esther / Hoshi
Entah apa yang terjadi nanti kedepannya, tetapi si gadis sangat yakin, kalau di masa yang akan datang dia akan mengalami masalah yang lebih berat dibandingkan masa lalunya di saat dia sudah memiliki keunikan yang bernama-
.
.
.
Quirk..
Status : on going
Chapter : 06
Chapter spesial : ?
Genre : mistery, slice of life, action, fanfiction, comedy
Rank :
#mistery : 499
#boku no hero academia : 53
#todoroki shoto : 98
#BNHA : 101
#Bakugou Katsuki : 131
#MHA : 33
#My Hero Academia : 192
#Midoriya Izuku : 149
#Kirishima Eijiro : 34
© Cerita ini adalah buatan hiroo dan murni dari kepala hiroo, dilarang untuk mengcopy cerita ini.
® Boku No Hero Academia hanya milik Kohei Horikoshi, hiroo hanya meminjam sedikit alur dan beberapa karakternya.
© Beberapa drawing yang ada di cerita ini di buat sendiri oleh hiroo, hanya boleh mengambil jika sudah meminta izin dan diizinkan oleh hiroo
® Mengandung spoiler berat, di sarankan untuk membaca seluruh manga nya agar bisa mengerti isi dari cerita
Terimakasih dan selamat membaca!
Kamis, 05-01-2023All Rights Reserved