ᮑᮤ ᮛᮛ ᮊᮤᮓᮥᮜ᮪ Penulis: JoeTIC Ilustrator: JoeTIC ⚠️English available⚠️ Kandita, seorang gadis dengan kulit cerah mempesona, putri tunggal dari Raja Munding Wangi, pemimpin Kerajaan Galuh. Walaupun kecantikannya melimpah, Kandita tidak mewarisi takhta kerajaan, sebab Sang Raja mewariskan takhtanya kepada putranya, anak dari permaisuri keduanya yakni Dwi Mutiara. Disamping perkara warisan takhta kerajaan itu, Kandita, Sang Raja, dan Mutiara yang kini menjadi Ibu tirinya tetap menjalani kehidupan keluarga yang harmonis. Hingga suatu hari, Mutiara berubah sikap, dengki terhadap kecantikan Kandita yang dianggap sebagai harta kerajaan. Mutiara mencari cara untuk menyingkirkan Kandita dari kerajaan, agar harta kerajaan menjadi miliknya seorang. ━━━━━━━━━━━━━━━━━━━━━ Author: JoeTIC Illustrator: JoeTIC Kandita, a girl with dazzling fair skin, was the only daughter of King Munding Wangi, the leader of the Galuh Kingdom. Despite her abundant beauty, Kandita did not inherit the throne, as The King bequeathed his throne to his son, the child of his second consort, Dwi Mutiara. Despite the inheritance of the throne, Kandita, The King, and her stepmother Mutiara continue to lead a harmonious family life. Until one day, Mutiara changed attitude, envy of Kandita's beauty, which was considered a royal treasure. Mutiara sought a way to remove Kandita from the kingdom, so that the royal treasure would be hers alone.
33 parts