Story cover for Takdir. by cciipaa
Takdir.
  • WpView
    Reads 57
  • WpVote
    Votes 4
  • WpPart
    Parts 1
  • WpView
    Reads 57
  • WpVote
    Votes 4
  • WpPart
    Parts 1
Ongoing, First published Dec 21, 2022
"Ala plis terima ajakan pacaran dari El," 

"Gue baru kenal dia beberapa jam yang lalu Tha, gila lo!" 

"Kalo lo ngga pacaran sama El, gue juga ngga bisa pacaran sama Arlo La. Itu persetujuan gue sama El tadi," 

"Maksud lo?" 

"Maafin gue La. Gue tau gue salah maaf," 

"Sabitha?" 

***

Kisah ini menceritakan sebagian hidup yang sedang dijalani oleh gadis yang bernama Alara Nalea, atau kerap di kenal dengan nama panggilan Ala. Ala adalah orang yang cukup disukai banyak orang di lingkungan sekitar nya. Gadis itu juga mempunyai sahabat yang bernama Sabitha Senara. Jika Ala adalah yang disukai oleh orang banyak, Sabitha tidak. Justru ia malah kebalikan dari Ala. Kebanyakan orang tidak menyukai sikap Sabitha yang egois dan terlalu mengatur. Tidak sedikit pula teman temannya yang bertanya kepada Ala kenapa gadis itu masih mau menjadi sahabat dari Sabitha. 

Sampai suatu ketika, Sabitha mengajak Ala untuk menemani nya menonton bioskop bersama gebetannya, Arlo. Arlo tidak sendiri, lelaki itu membawa 2 orang teman lainnya El dan Aiden. Saat itu juga lah Ala merasa bahwa diri nya akan terkena suatu hal yang tak pernah ia bayangkan. Di sinilah semua hal itu terjadi, hal yang tak pernah Ala inginkan sekali pun. 

Enjoy reading guys !!! 
Hope you guys like this 🤍
All Rights Reserved
Sign up to add Takdir. to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
CINTA YANG NYATA by kimteain99
32 parts Complete
Informasi: Sebaiknya apabila mau membaca tulisan saya, dipertimbangkan terlebih dahulu, masalahnya beberapa bab terakhir ada yang dihapus dan dipindahkan ke KaryaKarsa. Sekian. *** Mia, gadis berkulit sawo matang itu diam-diam mengagumi Elo, lelaki jangkung yang kebetulan berteman baik dengan sahabatnya, Tiara. Gadis itu, Mia, mengakui bahwa ia kurang pantas memimpikan Elo menjadikannya pendamping. Elo terlalu menawan untuk ukurannya yang notabene standar kecantikan di bawah rata-rata. Meski menyadari kekurangnya, Mia tetap mencari peluang untuk mendekati Elo. Baginya, segalanya adalah rencana Tuhan! Bisa jadi, ia dan Elo ditakdirkan bersama. Sayangnya, hal itu tidak terjadi! atau bahkan tak akan pernah terjadi! Karena, belum sempat memulai pendekatan nyata, Elo, lelaki itu lebih dahulu menyadari motifnya. Dan untuk menghentikan pergerakan Mia, Elo dengan tidak berperasaan mengatakan hal menyakitkan yang mana membuat Mia mundur secara teratur! Mia cukup tahu diri! Ia, tantu saja harus mundur! Elo ..., namanya telah di garis bawahi dan ditetapkan sebagai lelaki yang tidak masuk dalam daftar kriteria lelaki masa depan sejak saat itu bahkan untuk seterusnya! Meski ketika mereka kembali dipertemukan dalam kondisi yang berbeda. Sekali pun di saat Elo justru menunjukan sikap yang jauh lebih berperasaan dari sebelumnya. Kejadian-kejadian masa lalu tetap membuat Mia memegang teguh pendiriannya. Mampukah Elo mematahkan keteguhan hati Mia dan memenangkan hati gadis itu sekali lagi di saat orang dari masa lalu Mia hadir di tengah-tengah mereka?
Stay (Away) by hazelaice
64 parts Complete
⚠️Cerita Mengandung Bawang⚠️ "Lo maunya apa sih?!" Prilly mengeluarkan seringai menggodanya. Tangannya terulur menuju kerah seragam Ali, ia menarik kerah Ali hingga tubuh Ali terhempas mendekat ke arahnya. Lantas ia berbisik dengan suara seraknya, "Lo tanya mau gue? Mau gue itu cuma hati lo." "Murahan," ujar Ali sarkastik sambil menarik tubuhnya menjauh. Prilly masih mempertahankan seringaiannya. "Gue gak bakal semurahan ini kalo lo gak jual mahal sama gue," balas Prilly berusaha memepetkan tubuhnya kepada Ali. Hal itu membuat Ali berdengus jijik, enggan luluh dengan sikap Prilly. "Cih, dasar jalang!" Prilly menatap tepat di bola mata Ali, ia memonyongkan bibirnya dan memajukan dirinya seperti ingin mencium Ali. Tetapi, hal itu tentu hanya sebuah gertakan saja. "Gue gak bakal jadi jalang, kalo lo gak nolak cinta gue!" Prilly berteriak kencang tanpa memikirkan harga dirinya lagi. "Tapi, gue udah punya pacar!" Ali berdesis sembari menatap tajam Prilly. "Putusin pacar lo, terus jadian sama gue. Gampang 'kan?" Ucapan enteng Prilly membuat emosi Ali tersulut. "Lo gak cinta sama gue tapi lo terobsesi buat milikin gue. Dan itu buat lo gila!" Prilly berdecih, "Iya. Gue gila. Dan itu semua, karena lo!" Dua tahun bukanlah waktu yang singkat bagi Prilly untuk mengejar Ali dengan cara-cara murahan, dan hasilnya ia selalu ditolak mentah-mentah oleh Ali. Ini semua berawal dari Prilly yang sering mengumbar gombalan kepada laki-laki di kelasnya dan Ali adalah salah satunya, dan itu semua berakhir pada perasaan semu yang nyata. Awalnya Ali tidak pernah menganggap serius gombalan Prilly, tetapi Prilly mulai melakukan tingkah konyol, seperti saat Prilly mengumumkan kepada seluruh teman sekelasnya bahwa mereka resmi berpacaran. Hal itu membuat Ali muak dan membenci Prilly. Oleh karena tingkah murahan Prilly, Ali tidak ingin berinteraksi selayaknya teman sekelas kepada Prilly. Seringkali Ali menyuruh Prilly menjauh, namun selalu dibantah dan Prilly memilih untuk b
OMG, i really liked him by flowerrarwr42
8 parts Ongoing
Seorang gadis yang memiliki netra berwarna hazel sedang bercerita dengan sahabat nya lewat telepon tentang laki-laki yang dia sukai, dengan sangat antusias dia menceritakan lelaki itu. "Na, gue salting banget pliss, tadi pas disekolah dia natap gue!" Ucap gadis itu 𝘦𝘹𝘵𝘪𝘥𝘦. "Lo ditatap doang udah salting, gimana kalo dia nembak lo? Lagian dia natap lo karena punya mata!" Jawab teman nya yang di panggil 'Na' itu, lebih tepat nya Viona Caurora. "Iya siih, tapi dia natap gue lumayan lamaa Vionaa" Sahut gadis itu lagi--Rae, atau lebih lengkap nya Raenary Fedupatra. Gadis yang memiliki lesung pipi kecil dipipi kiri, yang menambah kesan manis pada wajah nya. "Serah lo dah, gue tutup telpon nya BAY!" Ujar Viona mengakhiri telpon nya dengan sepihak karena sudah lelah dengan sahabat nya itu. "Eh vionaaa, gue masih mau ceritaa--akkhh ngeselinn!". Cerita ini mengisahkan perjalanan cinta seorang Raenary, gadis yang baru pertama kali merasakan yang nama nya jatuh cinta. Menceritakan Rae yang menyukai seseorang dalam diam, yang hanya mampu mengagumi nya dari jarak jauh. Karena Rae tau seseorang yang di kagumi nya masih belum selesai dengan masa lalu nya. Mampukah Rae memendam perasaannya? Atau Rae akan mengungkap kan perasaan nya pada orang yang dia sukai? Jika seseorang yang disukai Rae mengetahui bahwa Rae menyukai nya, apakah dia akan membuka hati lagi untuk orang baru? Atau kembali lagi dengan masa lalu nya? Penasaran? silahkan dibaca! ;)
CAPTEN BASKET MILIK SASKIA [TAMAT] by blacktorabica
66 parts Complete
❌JANGAN KESINI, NANTI BAPER❌ JANGAN LUPA FOLLOW AKUN NYA SEBELUM MEMBACA "Apa alasan nya coba?" "Ya karena aliya sayang sama lo!" "Tapi gue ngga sayang sama dia, gue cuma sayang sama lo." "Dan gue mau lo jadi pacar gue! Sekarang!" "Tidak ada perbantahan,perdebatan, penolakan,pokok nya mulai sekarang lo murni jadi pacar gue, titik." Saskia grafa adalah seorang siswi terpopuler di Inggris, di nikahkan orang tuanya semenjak kecil, dengan seorang Reyhan jagactya, dengan postur wajah yang tampan, di tambah dengan IQ nya yang di atas rata rata. Reyhan, pria sedingin es, yang tiada seorang pun yang bisa menaklukkan nya, tapi dengan hadirnya sosok Saskia ke dalam hidupnya, es itu mencair dengan sinar yang ada dalam diri Saskia, semenjak pertama sekali bertemu. Saskia kembali ke Indonesia dengan tujuan melanjutkan sekolah di sana, karena ia ingin dekat dengan dekaga, seorang best papa yang menjaganya sejak kecil. Tapi malah bertemu dengan suaminya sendiri. Reyhan yang sudah mengetahui dengan pernikahan mereka, semenjak 2 hari kepulangan Saskia dari Inggris, langsung menjaga ketat kekasih nya, dia ada di setiap Saskia membutuhkan nya. Bagaimana rasanya jika mengetahui bahwa orang yang mampu membuat sosok pria sedingin es Tertuluhkan, itu adalah adik kandungnya sendiri yang hampir saja ia lukai, dan sehancur apa sih? perasaan anggara ketika mengetahui bahwa orang yang sudah menariknya ke dalam pelukan cinta adalah adik kandungnya sendiri dan istri dari sahabatnya. mungkin sangat sangat menyakitkan bukan? Cerita berisi teka teki S:24\2\24 E:31\3\24 🥇1-hemat 🥈2-complite
ELZEAN [On Going] by AmourlieMourense
11 parts Ongoing
[ALASKA UNIVERSE 3] "Jika kamu menyukai langit dan laut, maka kamu harus siap menerima segala jenis cuacanya dan segala bentuk pasang surutnya."-Eliza. • • • "Gue cuma milik lo, selamanya." "Lo pembohong, Kak!" • • • Tentang Xaviera Eliza Araksa yang jatuh cinta pada pandangan pertamanya untuk seorang Albara Zeandra Rajasa. Meski Liza yang lebih dulu jatuh hati, namun nyatanya Zean lah yang mati matian berusaha membuat Liza percaya bahwa dia sangat mencintai Liza. Di saat semua yang Zean berikan sudah cukup membuat Liza percaya dengan cintanya, Liza malah di patahkan oleh satu fakta menyakitkan, membuatnya menjauhi Zean. Dengan susah payah Zean kembali berusaha mengembalikan kepercayaan Liza namun tak pernah lagi di anggap oleh gadis itu. Apakah nantinya Zean berhasil mendapatkan kepercayaan Liza?? • • • "Lo beruntung, Liz. Lo punya Daddy yang sayang banget sama lo. Lo punya keluarga besar yang selalu memprioritaskan lo." Eliza tersenyum miris, "Di balik itu semua, lo ga tau apa yang tuhan rebut dari gue, Sha." Hidup di dunia tanpa sosok seorang Ibu tentu sangat berat. Itulah yang Eliza rasakan. Ia di besarkan oleh Ayahnya seorang. Ibunya meninggal saat melahirkannya. Namun Eliza tidak kekurangan kasih sayang sedikit pun, karna Gaviano selaku Ayahnya mampu menjadi sosok Ayah sekaligus Ibu yang baik untuk Eliza. Eliza juga di kelilingi keluarga yang hangat dari sisi Ayah bahkan Ibunya. Ia di kelilingi teman teman yang baik. Tapi ia tetap ingin merasakan hangatnya kasih sayang seorang Ibu. "Jika kamu melihat kehidupan seseorang jauh lebih baik dan beruntung darimu, coba tanya, apa yang tuhan rebut darinya." Xaviera Eliza Araksa. DISCLAIMER! •fiksi and 100% murni karangan penulis •Ignore typo •Warning harsh word and aldult area, HARAP BIJAK DALAM MEMILIH BACAAN! •All pict by pin •Setiap alur tidak ada kaitan apapun dengan face claim di real life. BE A SMART READER! •PLAGIAT HARAP MENJAUH Start: 07/01/2024 Finish:-
Friendzone by Sabiimh
25 parts Complete
Copyright©2018 by Sabiimh Plagiat dilarang mendekat!! No copy my story!! Cape mikirnya. [Ini cerita pertamaku yang dibuat pada saat aku masih pemula, amatiran. Jadi mohon maaf karna banyak typo, dan alur suka gak jelas] **** Nama wanita itu, Ara, Aradila Wilson. Wajahnya tidak secantik wanita diluar sana. Hanya saja mata birunya membuat jantung para kaum adam selalu bergetar saat memandang bola mata indah itu. Tetapi, sikapnya yang mudah emosional membuatnya ditakuti banyak pria, dan hanya sedikit pria yang berani mendekatinya. Hanya ada satu pria yang bisa membuat emosi Ara menurun, dan terkadang juga membuat emosi Ara menaik akibatnya. Nama pria itu adalah Malik Adelardo Achilles. Pria itu juga tak setampan pria diluar sana. Hanya saja senyumannya ditambah dengan lesung pipinya membuat para kaum hawa tergila-gila saat melihat senyuman manis pria itu. Ada ribuan orang diluar sana yang menginginkan hubungan Malik dan Ara lebih dari sekedar teman. Namun, keduanya belum mau menjalin hubungan lebih dari sekedar teman. Karena, takut sebuah hal buruk menimpa mereka, yang mengharuskan mereka berpisah dan menjadi orang asing. Mungkin juga, ada banyak orang diluar sana yang iri pada pertemanan mereka. Dan ingin memisahkan Ara dan Malik. Namun, keduanya tidak ambil pusing dengan para pengganggu itu. Mereka tetap bersama-sama dipenuhi dengan kebahagian, hingga akhirnya... Satu persatu masalah mulai berdatangan. Mampukah Ara dan Malik mempertahankan pertemanannya? Apakah mereka akan terus berada dalam zona pertemanan? Dan apa Ara dan Malik akan selamanya bersama-sama? ---- "Aku sudah melihat jutaan senja, tapi tidak satupun dari mereka yang lebih indah daripada ketika kau memelukku sebagai sore yang sederhana." -Malik Adelardo Achilles- "Aku baru sadar bahwa ada yang lebih indah dari senyummu. Yaitu, tawa kecilmu yang selalu aku rindukan saat kita duduk bersama menikmati indahnya senja." -Aradila Wilson- ---- #22 Nangis (6April2019) #9 Nangis (11April2019)
You may also like
Slide 1 of 10
Arsyilazka cover
CINTA YANG NYATA cover
Stay (Away) cover
OMG, i really liked him cover
CAPTEN BASKET MILIK SASKIA [TAMAT] cover
ELZEAN [On Going] cover
Diary Ayra: Cerita Cinta SMA cover
Love & Enemy cover
Friendzone cover
Ex or New? [REVISI] cover

Arsyilazka

67 parts Ongoing

Kisah kehidupan seorang gadis dari keluarga menengah yang mencintai seorang pria sejak ia masih kecil namun karna penolakan yang di dapatkannya saat ia berumur 10 tahun kala itu membuatnya mengubur harapannya untuk bisa bersama pria itu. Namun takdir berkata lain, saat SMA mereka kembali satu sekolah di mana si pria ini menjadikan gadis malang ini sebagai bahan taruhan dengan teman-temannya. 🍁 "Gila aja Lo!, gue? suka sama cewek kamseupay gitu? Gak banget!" kata Azka dengan wajah yang diangkat angkuh. "Jilat ludah sendiri tau rasa" kata Nathan sambil memainkan handphonenya. "Gue gak bakalan suka sama dia, dia bukan selera gue banget, dia itu cupu, miskin, tepos lagi. Lo tau sendirilah selera gue kayak gimana" kata Azka sambil mengambil lalu meminum minuman milik Nathan yang berada tepat di depannya. Deg "Harusnya aku gak usah berharap lebih" 🍁 "Aku udah punya pacar Kak, jadi aku harap kakak gak ganggu aku lagi" Deg "Lo ngomong apa sih La" kata Azka terkekeh sumbang. "Stop bersikap seakan-akan kakak ada rasa sama aku, aku udah punya pacar, jadi tolong berhenti ikutin aku!, kita udah putus kak" 🍁 Bagaimana kelanjutan hubungan mereka? 🍁 Cerita ini Murni Karangan aku sendiri, Jadi Plagiat menjauh yaaa :) Kamu tidak akan pernah bisa maju jika hanya menjadi seorang penguntit 😌 Bijak dalam membaca Karya kedua akuuuu :) semoga suka deh yaaa😊