180 Degrees (END)
  • Reads 1,616,664
  • Votes 119,273
  • Parts 38
  • Reads 1,616,664
  • Votes 119,273
  • Parts 38
Complete, First published Dec 24, 2022
CERITA INI MURNI HASIL KARANGAN AUTHOR! 
DILARANG PLAGIAT DAN HATE COMMENT! 
GAK SUKA LANGSUNG SKIPPP AJA!

MENGANDUNG UWU-UWU YANG TIDAK LAZIM⚠️

Hanya kisah klasik pria dingin nan irit bicara menjadi budak cinta dari gadis yang bertingkah seperti primata 😌

Sosok Atlet bela diri dengan 1000 tingkah konyol menempati jiwa seorang Permaisuri yang didalam cerita novelnya akan dibunuh oleh suaminya sendiri. Pria tiran berdarah dingin yang tiba-tiba tertarik dengan tingkah gila istrinya terlebih perempuan tersebut ingin selalu bercerai dengannya. 

Untuk menghindari kematian tragisnya, Axinella melakukan berbagai cara untuk lepas dari suaminya. Namun semua berubah saat pria tersebut menjadi budak cinta gadis tersebut.
All Rights Reserved
Sign up to add 180 Degrees (END) to your library and receive updates
or
#89humor
Content Guidelines
You may also like
MY CRAZY PRINCE [END] by storyniscaa
65 parts Complete
#2 GEZELLIGHEID SERIES Zaila terbangun di tempat yang tidak dikenalinya. Sebuah ruangan dengan kesan mewah khas kerajaan. Seingatnya, pada saat perlombaan Paskibra tadi, dia tidak sengaja terjatuh saat tubuhnya diangkat ke atas oleh teman-temannya. "Pangeran Abil! Tuan Putri Aretha sudah sadar!" Pekikan seseorang menyadarkan Zaila sepenuhnya. Aretha? Jarang sekali ada yang memanggil nama tengahnya itu. Lalu, sebentar. Pangeran? Tuan Putri? Zaila yakin ini semua hanya mimpi. Tapi tidak, ini nyata! Dirinya terjebak di dimensi lain disebuah kerajaan. Sialnya lagi, kerajaan itu dipenuhi oleh orang-orang yang dikenalinya di abad 21. Termasuk lelaki 'gila' yang menyebalkan itu, Abil. °°° Anila, membawa jiwa ke dalam raganya. Pelik, gamang, dan gundah membawa gelisah, kini kembali ke raga aslinya. Apa maksud dari semua ini sebenarnya, semesta? Kau membawa jiwa dan anca kepadanya, lalu kembali membawa ke tempat semestinya, meninggalkan rinai dan renjana baginya. "Kapan kita akan bertemu lagi?" "Setelah peperangan, di waktu berikutnya." "Waktu berikutnya?" "Benar, waktu berikutnya, waktu yang sebenarnya. Kita akan bertemu lagi disana." "Kapan perang itu berakhir?" "Setelah kita bertemu." °°° Tokoh, latar, dan alur di cerita ini hanya fiktif belaka. Mohon maaf jika ada kesamaan. Semua gambar yang ada di cerita ini diambil dari Pinterest. Start : 24 Oktober 2023 End : 22 Juni 2024 #1 fiksisejarah (19 Juni 2024) #1 past (23 Juni 2024)
Anti Romantic Queen by livintrace
61 parts Ongoing
"kamu itu milikku" ucap Narendra dengan pandangan tajam yang terpaku pada Alysia, tangannya menekan lengan alysia hingga dia sedikit meringis. Tak memperdulikan kerumunan yang memperhatikan mereka Narendra kembali menekan alysia lebih dekat lalu berucap "gak ada seorang.... " "pffttt" suara tawa dari arah keramaian, Narendra dan Alysia menoleh. Tak menemukan siapa yang tertawa Narendra mencoba kembali fokus pada Alysia "gak ada seorangpun yang boleh...." "pfftt hahaha maaf maaf gue gak kuat lagi" semua orang menoleh pada seorang wanita diantara kerumunan siswa, dia tertawa keras sambil memegang perutnya. "gak ada seorangpun yang boleh menyentuh mu! Hahahaaa cringe banget wattpad material asli. Gue yakin itu ml itu cowok berandal dominant dengan masa lalu menyedihkan sementara si fl anak baik, polos, agak manja punya kakak posesif" Wanita itu meyentuh ujung matanya yang berair saat tersadar semua perhatian beralih padanya termasuk narendra dan alysia. "ehmm sorry lanjutin aja, silakan aku pergi deh biar gak ganggu. Maaf ya" ucapnya sambil beranjak "tunggu... Kamu siapa?" tanya alysia "Aku? Ocean" ... Cerita tentang gadis normal bertahan di dunia novel remaja ... "Tau dirilah dan jangan berani-berani datang ke pesta 7sins" Ocean mengamati ketiga gadis remaja di depannya. Jadi mereka tipe mean girls nya disini, tipe geng bodoh yang membully pemeran utama karena dekat dengan male lead tapi akhirnya malah membuat mereka makin dekat. Ocean menggangkat bahu nya lalu menjawab. "okey" ketiga remaja didepannya tampak binggung "hah umm apa biasanya memang segampang ini?
MEMORIA (COMPLETE)  by alizoxa
50 parts Complete
Ini semua adalah tentang memoria (ingatan) dari kehidupan sebelumnya. Tapi bukan cerita pengulangan waktu, biasa. Tak pernah terpikirkan oleh Lily bahwa dirinya akan diberi kesempatan kedua untuk kembali hidup. Seumur hidupnya, hanya ia habiskan untuk berfoya-foya dan mengejar cinta Asher yang tak pernah ia miliki hingga akhir hayatnya. Tak segan Lily mencelakai wanita yang dicintai Asher, Intan. Namun di kehidupan sebelumnya, meskipun Lily sering membawa kesialan dan membuat hidup Asher dan Intan menderita, mereka masih berbaik hati memberi Lily bantuan ketika Lily harus menghadapi masalah ekonomi karena ayahnya yang bangkrut. Kehidupan kali ini, Lily hanya ingin mencoba membahagiakan diri dan melepas cinta pertama yang begitu membekas bagi dirinya. "Makasih Ash, baik dulu maupun sekarang. Aku udah nyerah, aku bener-bener mau berhenti dan ngelepas kamu." Tapi... Siapa sangka kehidupan kali ini ternyata lebih rumit dari yang Lily bayangkan. Ia ditimpa bertubi-tubi kenyataan yang membuat logikanya tidak lagi berjalan. "Ternyata benar, ketidaktahuan terkadang lebih baik dibandingkan tahu kenyataan yang pahit." #ALUR LAMBAT #PENUH KEJUTAN #SEKALI BACA BISA NAGIH #BYK TYPO, GAK REVISI LAGI (CERITA ORIGINAL DARI PENULIS, ALIZOXA, DILARANG PLAGIAT!!!) #1 Coldboy - 29 Oktober 2023 #1 Romansa - 2 November 2023 #3 romantis - 19 September 2023 #1 secondlife - 29 Oktober 2023 #2 kesempatankedua - 19 September 2023 #3 menyesal - 19 September 2023 #8 Bucin - 29 Oktober 2023 #35 romance - 16 November 2023
You may also like
Slide 1 of 10
MY CRAZY PRINCE [END] cover
Invincible Villain cover
ALZELVIN cover
Anti Romantic Queen cover
[END-TERBIT] Get Married with Monster cover
Rebirth for you (Lengkap) cover
MEMORIA (COMPLETE)  cover
TRAP! cover
Come Back Mama Anne : Available in e-books cover
THE KING D. || END cover

MY CRAZY PRINCE [END]

65 parts Complete

#2 GEZELLIGHEID SERIES Zaila terbangun di tempat yang tidak dikenalinya. Sebuah ruangan dengan kesan mewah khas kerajaan. Seingatnya, pada saat perlombaan Paskibra tadi, dia tidak sengaja terjatuh saat tubuhnya diangkat ke atas oleh teman-temannya. "Pangeran Abil! Tuan Putri Aretha sudah sadar!" Pekikan seseorang menyadarkan Zaila sepenuhnya. Aretha? Jarang sekali ada yang memanggil nama tengahnya itu. Lalu, sebentar. Pangeran? Tuan Putri? Zaila yakin ini semua hanya mimpi. Tapi tidak, ini nyata! Dirinya terjebak di dimensi lain disebuah kerajaan. Sialnya lagi, kerajaan itu dipenuhi oleh orang-orang yang dikenalinya di abad 21. Termasuk lelaki 'gila' yang menyebalkan itu, Abil. °°° Anila, membawa jiwa ke dalam raganya. Pelik, gamang, dan gundah membawa gelisah, kini kembali ke raga aslinya. Apa maksud dari semua ini sebenarnya, semesta? Kau membawa jiwa dan anca kepadanya, lalu kembali membawa ke tempat semestinya, meninggalkan rinai dan renjana baginya. "Kapan kita akan bertemu lagi?" "Setelah peperangan, di waktu berikutnya." "Waktu berikutnya?" "Benar, waktu berikutnya, waktu yang sebenarnya. Kita akan bertemu lagi disana." "Kapan perang itu berakhir?" "Setelah kita bertemu." °°° Tokoh, latar, dan alur di cerita ini hanya fiktif belaka. Mohon maaf jika ada kesamaan. Semua gambar yang ada di cerita ini diambil dari Pinterest. Start : 24 Oktober 2023 End : 22 Juni 2024 #1 fiksisejarah (19 Juni 2024) #1 past (23 Juni 2024)