Eka Prasetia Amerta [TERBIT]
  • Reads 812
  • Votes 51
  • Parts 14
  • Reads 812
  • Votes 51
  • Parts 14
Complete, First published Jan 09, 2023
✨Juara 3 dalam event bertema "Unique Gang in The School" yang diselenggarakan dan diterbitkan oleh Book Office✨

(KELANJUTAN KISAH SINGASARI'S SQUAD BISA DIBACA DI VERSI CETAK ✨❣️)
______

Memiliki nama yang sama dengan raja-raja Singasari membuat kelima cowok itu mendapatkan julukan Singasari's King oleh siswa-siswi SMA Reswara Karsa. Kelompok siswa itu begitu populer, baik karena keunikan nama ataupun lainnya. 

Mendapatkan tema kerajaan dalam tugas pembuatan film membuat Singasari's King memilih kerajaan Singasari sebagai topik utama. Masalah baru justru hadir kala mereka tidak memiliki satu orang gadis pun dalam kelompok tersebut. 

Kedatangan Dedes menjadi angin segar untuk Singasari's King. Mereka percaya film yang mereka buat akan menjadi film terbaik. Sayangnya, kesetiakawanan serta kekompakan mereka harus diuji, sebab, janji Tunggul Ametung masih menghantui. 

_____

Start: 09 Januari 2023
Finish: 29 Januari 2023
All Rights Reserved
Sign up to add Eka Prasetia Amerta [TERBIT] to your library and receive updates
or
#36satu
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Panca dan Pembongkar Makam cover
Karma Phala cover
Dunia Tenria - Raja Attala dan Kerajaan Cahaya (END) cover
I'm Alexa cover
Simfoni yang Hening cover
The Dark Village cover
ARGA : LIMERENCE cover
Raka Alandra  cover
Time Travel (Batavia's Journey) (COMPLETED) cover
Kompilasi Keanehan Hari Jumat cover

Panca dan Pembongkar Makam

76 parts Complete

Orang-orang sudah berkumpul dalam waktu singkat. Mereka penasaran dengan apa yang akan dikatakan si pembawa berita. "Ki Lurah ... makam ... makam ...." "Makam apa?" "Makam ...almarhum ... Raden ... Wiguna ...." "Ada apa dengan makam ayahku?" "Heehhhh ...." Si pembawa berita malah menarik nafas panjang. Orang lain menunggu kalimat selanjutnya. Mata si pembawa berita melirik ke orang-orang yang berkumpul dan bertambah banyak. Mereka pun balik menatap. "Makam almarhum Raden ... Wiguna ... ada yang membongkar ...." --------------------------------------------- Panca kaget ketika mendapati makam kakeknya, Raden Wiguna sudah dibongkar oleh orang yang tak dikenal. Semua anggota keluarga marah. Mereka bermaksud mencari pembongkar makam itu, tapi tidak tahu harus mencari ke mana. Bagaimana kelanjutan ceritanya? Silakan membaca, memberi bintang dan berkomentar ya ... --------------------------------------------- Sebuah cerita dengan latar Batavia dan sekitarnya di akhir abad ke-19 dan awal abad ke-20 pada masa kolonial Hindia Belanda. Ini bukan cerita silat meskipun berlatar masa lalu. Silakan Anda membayangkan bagaimana situasi dan kondisi masa itu. Masa dimana bangsa Eropa masih mendominasi bangsa pribumi. Ilustrasi dan sampul: MY. Ansori