Story cover for The String Between Us by yangtotheyang
The String Between Us
  • WpView
    Reads 757
  • WpVote
    Votes 144
  • WpPart
    Parts 11
  • WpView
    Reads 757
  • WpVote
    Votes 144
  • WpPart
    Parts 11
Ongoing, First published Jan 14, 2023
Mature
Katanya, setiap orang terlahir dengan benang tak kasat mata yang saling terhubung dengan belahan jiwa. Entah itu orang asing yang belum pernah ditemui atau mungkin, dari masa lalu yang belum usai. Aliyana Landra, perempuan cerdas yang sedang meniti karir justru harus menyaksikan semua kisah percintaannya kandas bak benang yang terputus. Tanpa disangka-sangka, kembalinya sang kawan lama dari luar negeri, Atlas Dyandra, justru membuat Aliyana kembali gundah. Akankah Aliyana berhasil menemukan benang kusut yang mengikat jari kelingkingnya di tengah banyaknya persoalan lain yang menimpa hidupnya?

[On Going Story]
by April, 2025
All Rights Reserved
Sign up to add The String Between Us to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
Blossom of Betrayal [END] by kareinaserayu
74 parts Complete
[END] Di kota yang megah namun penuh teka-teki, Eldoraine, teror merajalela. Kepala-kepala perempuan ditemukan terpenggal di berbagai lokasi, dengan setiap kasus meninggalkan jejak samar yang tak dapat diuraikan. Warga kota terjerat dalam ketakutan mendalam, sementara media menyebut pembunuh berdarah dingin ini sebagai "Penjagal Bayang-Bayang." Kapten Naveen Neville Denver, seorang pria yang terkenal dengan dedikasi tanpa cela dan ketegasan yang tak tergoyahkan, memimpin penyelidikan. Bersama timnya, ia terjebak dalam tekanan besar untuk menangkap si pembunuh sebelum korban berikutnya jatuh. Namun, penyelidikan yang sudah penuh tantangan ini semakin rumit dengan kehadiran Dr. Laverna Odeletta Madhavi, seorang dokter forensik cerdas yang memiliki reputasi tajam di bidangnya-dan sama tajamnya saat menghadapi Naveen. Setiap kali mereka bertemu di ruang otopsi rumah sakit daerah atau ruang kerja kepolisian, percikan ketegangan seolah memanaskan udara. Laverna menganggap Naveen terlalu keras kepala dan arogan, sementara Naveen merasa Laverna terlalu sinis dan sulit didekati. Namun, di balik semua perbedaan, mereka dipaksa untuk bekerja sama oleh kepala kepolisian, yang sudah terlalu jengah melihat perseteruan mereka menghambat kemajuan penyelidikan. Saat bukti-bukti baru mengungkap teka-teki yang lebih besar, Naveen dan Laverna mulai menyadari bahwa hanya dengan memadukan keahlian mereka, kebenaran yang gelap dan berbahaya ini bisa terungkap. Dalam perjalanan penuh bahaya ini, benih-benih perasaan yang tak terduga mulai tumbuh, menyusup di antara lapisan konflik dan kerjasama terpaksa. Di Eldoraine, cinta, kebencian, dan kematian bersatu membentuk narasi yang tak terduga. Sementara si Penjagal Bayang-Bayang terus menebarkan teror, Naveen dan Laverna mendapati diri mereka bukan hanya mengejar seorang pembunuh-melainkan juga mengungkap rahasia tersembunyi dalam diri mereka sendiri. .... START : 12 FEBRUARI 2025 END : 19 FEBRUARI 2025
Sweet RomanShit by PoetryAlexandria
54 parts Ongoing Mature
(Romantic - Comedy) Karena perjodohan yang dilakukan oleh sang ayah, Briana Aulia Wiratmaja jadi membenci Athala Kavi Gautama yang menjadi suaminya selama hampir dua tahun terakhir. Bri, begitulah perempuan itu biasa dipanggil, merasa hidupnya begitu nelangsa karena harus berpisah dengan sang kekasih tercinta akibat pernikahan mereka. Berkali-kali Bri meminta Athala untuk menceraikannya, tetapi berkali-kali pula Athala menolak dengan alasan janji kepada sang ayah dan mereka belum memiliki keturunan. Maka dengan segala kekesalan dan kebencian yang meluap, Bri akhirnya bertekad membuat onar, sengaja melakukan hal-hal yang Athala benci. Berharap laki-laki itu muak dan kemudian menceraikannya. Namun, Bri sadar bahwa ekspektasinya ternyata sia-sia. Athala masih tetap keukeuh pada prinsipnya tidak akan bercerai sebelum mereka punya anak. "Kalau kamu mau cerai, kamu harus berikan saya seorang keturunan dulu, baru saya kabulkan permintaan kamu." "Kamu udah gila? Mana mungkin aku mau punya anak dari kamu! Aku benci kamu dan kamu juga nggak cinta sama aku!" "Kalau begitu jangan mimpi kamu mau bercerai." "Kenapa kamu masih aja mau bertahan di pernikahan nggak sehat ini? Kamu beneran udah sakit jiwa!" "Karena ini satu-satunya cara saya untuk balas dendam sama kamu, istriku." -------------------------------------------- Warning!!! 🔞 Story with mature content, harsh words, skinship, high level of romance and adult, problematic character, mental illness, family issues (21+) copyright @poetryalexandria First publish May 2024
You may also like
Slide 1 of 10
FADED DESIRE  cover
Blossom of Betrayal [END] cover
Unwritten Desire cover
Marriage With Benefits (Tamat) cover
Long Overdue [COMPLETED] cover
To Touch the Moon cover
Substitute Bride [End] cover
Sweet RomanShit cover
WILLENA  cover
Anomali Ananda [ONGOING] cover

FADED DESIRE

46 parts Complete Mature

[SUDAH TERBIT - PART MASIH LENGKAP] [BARNABY SERIES I] Ketika cinta lama bertemu dengan dendam, segalanya berubah menjadi permainan yang memabukkan. Galen Barnaby, pengusaha kaya dan berkuasa, tak pernah menyangka akan menemukan Ainsley, mantan kekasihnya, di sebuah rumah pelacuran. Dulu, mereka saling mencintai, hingga pengkhianatan dan perbedaan status sosial merobek hubungan mereka. Kini, dengan segala kuasa di tangannya, Galen menikahi Ainsley bukan untuk cinta, melainkan untuk membalas luka yang pernah ia rasakan. Dalam rumah tangga yang penuh kepalsuan, Ainsley diperlakukan sebagai milik, bukan pasangan. Namun, di balik topeng kebencian dan kendali, rasa yang tak pernah mati mulai mengemuka. Di tengah luka lama dan rahasia baru, mampukah mereka menyembuhkan hubungan yang telah retak, atau akankah dendam membakar semua yang tersisa? Start: Agustus 2024 End: Oktober 2024 Re-Upload: 25 Januari 2025