[Follow sebelum membaca]
Note: Cerita ini merupakan kelanjutan dari "Gus Halalku"
____
Al-Fazha Humaira, yang kini telah menjadi singel parents. Ia harus menjadi ibu, sekaligus ayah untuk kedua anaknya di usianya yang ke-21 tahun, itu masih sangat muda, bukan?
3 tahun telah berlalu, ia menjadi sosok wanita terhebat yang dikenal orang-orang di lingkungannya. Berlika-liku kisah yang telah ia jalani. Di usianya yang telah menginjak 24 tahun ini, berusaha untuk mendapatkan kembali kebahagiaannya yang telah lama hancur.
Namun itu bukanlah perkara yang mudah, terlebih lagi saat datang salah satu anggota keluarga baru yang merupakan seorang putri Kiyai pula. Siapa dia? Akankah ia berada di pihak Fazha?
Penasaran? Happy reading, and sorry for typo-!!
Kaesar Morvayn Leonard, pemuda yang dikenal sebagai pemimpin geng Morvaylus, hidup dalam kekacauan dan pemberontakan. Namun, hidupnya berubah ketika ibunya mengungkap rahasia tentang ayah kandung yang selama ini tidak pernah ia kenal.
"Ibu akan menikah lagi. Keluarga calon suami Ibu... mereka tidak menerima masa lalu Ibu yang memiliki anak," ucap Marcia dengan suara serak.
"Kae, kamu harus menemui ayahmu. Kamu tidak bisa tinggal di sini lagi."
Terpaksa meninggalkan rumah, Kae memulai perjalanan untuk menghadapi masa lalu dan mencari jawaban, sambil melawan kemarahan dan rasa hampa yang membelenggunya.