MELEPAS HARAP | Complete
  • Leituras 5,656
  • Votos 583
  • Capítulos 62
  • Leituras 5,656
  • Votos 583
  • Capítulos 62
Concluído, Primeira publicação em jan 18, 2023
Mencintai bukan berati harus memiliki, terkadang mencintai harus bisa mengikhlaskan nya. Berharap padanya yang jauh dari kata gapai. Wanita yang dihadapkan dengan kata tunggu, menunggu pria yang ia cintai nya datang untuk meminang. Namun, semuanya runtuh kala derajat menjadi tolak ukur cinta direstui.

Humeyra Iftinah Pakeezah, seorang wanita yang berusaha mengharapkan cinta Agam Al Walif. Sosok pria yang Allah datangkan dalam kehidupannya sekaligus menghadirkan ujian baginya. Menciptakan hal-hal manis pada Humeyra seolah Agam menginginkan dirinya. Sebuah alasan yang tidak tahu pasti setiap prilaku Agam pada Humeyra dilandaskan karena cinta yang tumbuh atau semata karena penasaran? 

Semuanya semakin kacau dan tak pasti saat jarak antara Humeyra dan Agam terbentang jauh. Agam pergi, menempuh pendidikan di Universitas Yaman, enam tahun lamanya. Humeyra belum sempat mengetahui bagaimana perasaan Agam kepadanya lantaran sulitnya dalam berkabar. Selama enam tahun membuat Humeyra lelah menunggu kabar dari Agam. Usaha dalam menunggunya dipenuhi derai air mata dan siksaan.

Tingginya harapan Humeyra pada Agam membuat dirinya mengambil jalan pasrah dengan berhenti mencintai dan lebih memilih mengejar cinta Sang Pencipta, Sang Pemilik Hati setiap insan.

Hal yang tak pernah Humeyra sangka hilang, dalam penantian nya Allah hadirkan hal yang tak pernah ia sangka dalam hidupnya, antara merelakan dan kembali memulai.

Gimana kisah akhirnya? Selamat membaca dan sampai bertemu di akhir kisah.

#1 in hijrah 30/4/24
#1 ini Hijrah ~ 14/4/24
#3 in Reminder ~ 10/07/23
#7 in Berharap ~ 3/4/23
Todos os Direitos Reservados
Índice
Inscreva-se para adicionar MELEPAS HARAP | Complete à sua biblioteca e receber atualizações
ou
#19berharap
Diretrizes de Conteúdo
Talvez você também goste
She Is not Cleopatra, de Es_salju
60 capítulos Concluído
"Ketahuilah, apapun yang menjadikanmu tergetar, itulah yang terbaik untukmu! Dan karena itulah, kalbu seorang pencinta-Nya lebih besar daripada Singgasana-Nya."-Rumi ----- "Tuhan sedang menarikmu menuju apa yang menjadi rencana-Nya," ucapan itu membuat hatiku bergetar. Aku menatap mata coklat gelapnya sembari menahan perihnya darah segar yang mengalir di lengan kananku. Napasku tercegat saat aku menatap hanya debu dan pasir yang betebaran menutup arah penglihatanku. "apa kita bisa kembali?" tanyaku. Mata Zaidan menampakkan kilauan harapan seakan mengatakan "percayalah Tuhan akan mengirimkan seorang malaikat tanpa sayap untuk menolong kita" secara tersirat. Lantas ia mengangguk yakin menatapku. Aku terdiam saat suara itu terdengar jelas di telingaku, "طبيبة" teriakan itu menggema diantara puing-puing bangunan yang begitu memiluhkan. "Aisyah," panggilku memastikan. "ZHAFIRA!!! ZAIDAN!!!" "itu suara Yusuf," gumam Zaidan yang kubenarkan. "begitu dekat untuk meyakinkan hatimu akan bertahan kepada siapa." Aku terdiam tak menanggapi ucapan pria tampan ini. Hatiku kembali diragukan oleh perasaan cinta dan kekaguman pada makhluk-Nya. Ternyata benar apa kata Zaidan, bahwa Tuhan sedang menarikku menuju apa yang direncanakan-Nya. Dan kini adalah waktuku untuk menerima rencana itu dan memutuskan kemana hatiku akan berlabuh. ----- "Teruntuk dia yang ada dalam gemuruh porak porandanya padang pasir dan kisahnya, teruntuk seseorang yang melabuhkan perasaan dan melangitkan doanya dalam sebuah peradaban bumi para nabi. Aku hanyalah seseorang yang berusaha menjadi Kartini untuk menegakkan keadilan bagi perempuan dan menjunjung tinggi kedamaian di dunia. Aku tak memiliki banyak kekuasaan, karena aku bukan termasuk sederet perempuan sempurna Mesir dengan segala pesonanya. Aku bukan Cleopatra." -Zhafira Aisyah Farida-
Talvez você também goste
Slide 1 of 10
Idzhar ✓  cover
Cause I'm JAMILA [SELESAI] ✔️ cover
She Is not Cleopatra cover
Takdir Cinta (END) Revisi cover
Ra.Sa (SUDAH TERBIT) cover
ArqaMila cover
Imam Hati ✔️ (Part Lengkap) cover
HUMAIRA & ALFARISI - SUDAH TERBIT cover
Lathifa [END] cover
TEMAN UNTIL JANNAH (SELESAI✅) cover

Idzhar ✓

58 capítulos Concluído

COMPLETED, [2] "Perasaan gue ke lo itu bukan nggak jelas, tapi nggak perlu dijelasin. Kalo cinta kelihatan, langit sama bumi ini isinya nama lo doang." "Gue bukannya haus cinta, gue cuma benci dikasihani. Emangnya ada manusia yang beribadah karena rasa kasihan?" Cerita ini tentang Shanum Mirabelle dan juga Danuarta Al Muzaki, putra tunggal dari pasangan Sena dan Nuha yang kehadirannya belum pernah diceritakan di cerita sebelumnya. Note: Iqlab dan Idzhar bisa dibaca terpisah.